Rio Ferdinand Sebut MU Gagal di Bursa Transfer
Editor Bolanet | 10 September 2015 19:05
Baginya, Setan Merah gagal membelanjakan uang mereka dengan baik di bursa transfer. Dengan dana mencapai 113 pounds, MU gagal mendapatkan seorang bek tengah yang tangguh.
Sederet nama yang pernah dikaitkan dengan MU semua gagal diboyong ke Old Traffold. Sergio Ramos memilih memperpanjang kontraknya di Real Madrid, sementara Nicolas Otamendi lebih suka bergabung ke tetangga mereka, Manchester City.
Masih menurut Ferdinand, akibat kegagalan tersebut, MU terpaksa harus memainkan Daley Blind sebagai bek tengah. Pemain yang sejatinya posisinya berada di sisi kiri pertahanan.
Jika Anda melihat yang terjadi di Manchester United, semua target mereka dan uang mereka yang habiskan itu membuat Anda bingung dengan melihat Blind bermain di bek tengah, ulas Ferdinand.
Blind tidak dibeli untuk bermain sebagai bek tengah, ia membelinya sebagai gelandang atau bek kiri. Ia bermain bek kiri di Piala Dunia. Jadi itu membuat Anda berpikir. [initial]
Baca Juga:
(day/asa)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ferdinand Ungkap Rahasia Rooney untuk Jadi Top Skor Inggris
Liga Inggris 9 September 2015, 23:38 -
Pencetak Gol Egois, Rooney Buat Bobby Charlton Kecewa Berat
Liga Inggris 9 September 2015, 23:04 -
Bocah 4 Tahun Duplikasi Gol Juan Mata ke Gawang Liverpool
Open Play 9 September 2015, 22:52 -
Ferdinand: Bandingkan Rooney dengan Messi & Ronaldo, Sekarang!
Liga Inggris 9 September 2015, 22:36 -
Terungkap, MU Hanya Bayar 9 Juta untuk Transfer Schweinsteiger
Liga Inggris 9 September 2015, 21:44
LATEST UPDATE
-
Perkiraan Susunan Pemain Juventus Andai Jadi Dilatih Roberto Mancini
Liga Italia 23 Maret 2025, 06:30 -
Marcus Rashford Harus Kembali ke Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 06:02 -
Phil Foden di Bawah Tekanan: Kesulitan di Klub, Main Buruk di Timnas Inggris
Piala Dunia 23 Maret 2025, 06:00 -
Sebut Inggris Bermain karena Takut Gagal, Thomas Tuchel Dituding Naif!
Piala Eropa 23 Maret 2025, 05:45 -
Franck Ribery Masih Merasa Ballon d'Or 2013 Miliknya
Liga Champions 23 Maret 2025, 05:32 -
Arsenal Bersiap Jual Tujuh Pemain untuk Perkuat Tim di Musim Depan
Liga Inggris 23 Maret 2025, 05:15 -
Cristiano Ronaldo Tak Masalah Rasmus Hojlund Tiru Selebrasinya
Piala Eropa 23 Maret 2025, 05:02
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39