Rio Ferdinand: Arsenal Sekarang Punya Plan B
Afdholud Dzikry | 22 November 2016 11:45
Bola.net - - Mantan pemain Manchester United, Rio Ferdinand yakin bahwa Arsenal adalah tim yang lebih baik musim ini karena mereka kini memiliki rencana B dalam perjalanan mereka.
The Gunners baru saja sukses meraih satu poin saat bertandang ke Old Trafford akhir pekan lalu. Satu poin itu didapatkan setelah Olivier Giroud masuk dari bangku cadangan dan mencetak gol penyama kedudukan di menit-menit akhir untuk memastikan skor menjadi 1-1.
Pelatih Arsenal, Arsene Wenger sendiri memasukkan Giroud saat pertandingan tersisa 17 menit dan mereka dalam posisi tertinggal lewat gol Juan Mata. Gol Giroud itu menjadi gol ketiganya dari bangku cadangan musim ini di Premier League.
Apa yang Arsenal miliki saat ini adalah rencana B. Mereka bermain dengan sepakbola yang menggentarkan dengan mengarahkan bola ke Ozil dan Sanchez, sementara pemain lain berlari dan melakukan pekerjaan mereka, ujarnya.
Tapi mereka bisa menampilkan permainan mereka dan memainkan Giroud. Berapa kali pada musim ini dia masuk dan mencetak gol? tandasnya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Crooks Puji Gol Mata ke Gawang Arsenal
Liga Inggris 21 November 2016, 22:39 -
Bellerin Umumkan Perpanjangan Kontrak di Arsenal
Liga Inggris 21 November 2016, 22:10 -
Mahrez Tak Terganggu dengan Rumor Transfer ke Arsenal
Liga Inggris 21 November 2016, 21:42 -
Sukses Tundukkan Middlesbrough, Luiz Minta Chelsea Tetap Membumi
Liga Inggris 21 November 2016, 19:50 -
Cech: Giroud Vital untuk Arsenal
Liga Inggris 21 November 2016, 15:57
LATEST UPDATE
-
Optimisme Timnas Bahrain Curi Poin di Jakarta
Tim Nasional 22 Maret 2025, 11:46 -
Krisis Bek Melanda Bahrain Jelang Lawan Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 11:15 -
Hasil Lengkap dan Klasemen Pembalap Formula 1 2025
Otomotif 22 Maret 2025, 10:51 -
Update Klasemen Pembalap Formula 1 2025
Otomotif 22 Maret 2025, 10:49
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39