Riise Senang Fans Liverpool Masih Nyanyikan Namanya
Editor Bolanet | 31 Maret 2015 00:10
Riise kembali ke stadion itu untuk memenuhi undangan dari Steven Gerrard dan Liverpool FC Foundation dan berpartisipasi dalam laga yang bertujuan untuk amal. Ia sendiri sempat bermain selama 45 menit di laga tersebut.
Saat bermain itulah, para fans menyanyikan beberapa chants untuk memuji pemain yang memiliki sepakan kaki kiri yang luar biasa keras tersebut. Riise pun mengaku sangat senang para Liverpudlian melakukan hal tersebut walau ia sebenarnya sudah lama meninggalkan Anfield.
Sudah tujuh atau delapan tahun sejak saya terakhir bermain di sini dan para fans masih menyanyikan lagi saya. Mereka harus tahu bahwa hal itu sangat berarti bagi saya, dan juga bagi semua pemain yang namanya mereka nyanyikan. Saya sangat berterima kasih dan terhormat, ujarnya pada situs resmi Liverpool.
Riise memperkuat Liverpool mulai tahun 2001 sebelum akhirnya angkat kaki pada tahun 2008. Selama membela The Reds, ia sempat menyumbangkan gelar Liga Champions pada klub Merseyside tersebut pada tahun 2005. [initial]
Baca Juga:
- Alonso Senang Comeback-nya ke Anfield Berjalan Sempurna
- Langgar Suarez, Alonso Sindir Carragher
- Reina: Saya Lebih Suka Jadi Cadangan di Bayern Ketimbang Liverpool
- Kembali ke Anfield, Xabi Alonso Emosional
- Galeri: Laga Amal Gerrard XI vs Carragher XI
- Suarez Senang Bisa Duet Dengan Torres
- Suarez Rindukan Fans Liverpool
- Suarez: Liverpool Klub Saya Satu-satunya di Inggris
- Torres: Gerrard Adalah Partner Terbaik Saya
- Torres Girang Akhirnya Bisa Berduet Dengan Suarez
- Fans Liverpool Nyanyikan Namanya di Anfield, Torres Emosional
- Hasil Pertandingan: Gerrard XI 2-2 Carragher XI
- Super! Balotelli Cetak Gol Indah di Laga Charity
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Alonso Senang Comeback-nya ke Anfield Berjalan Sempurna
Liga Inggris 30 Maret 2015, 23:25 -
Langgar Suarez, Alonso Sindir Carragher
Liga Inggris 30 Maret 2015, 22:59 -
Wright Dorong Wenger Datangkan Sterling
Liga Inggris 30 Maret 2015, 22:02 -
Reina: Saya Lebih Suka Jadi Cadangan di Bayern Ketimbang Liverpool
Liga Eropa Lain 30 Maret 2015, 18:01 -
Wilkins Sebut Liverpool Klub Sempurna Buat Sterling
Liga Inggris 30 Maret 2015, 17:21
LATEST UPDATE
-
Jomplangnya Perbandingan Nilai Pasar Skuad Timnas Indonesia dan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 16:05 -
Hasil dan Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Piala Dunia 22 Maret 2025, 15:10 -
Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 15:05 -
Timnas Argentina Mulai Terbiasa Bermain Tanpa Lionel Messi
Piala Dunia 22 Maret 2025, 14:48 -
Puja dan Puji untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 14:14 -
Kesan Pertama Laga Timnas Inggris Bersama Thomas Tuchel, Apa yang Baru?
Piala Dunia 22 Maret 2025, 13:45
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39