Review: Gulung Villa, Chelsea Nyaman di Tahta
Editor Bolanet | 27 September 2014 23:00
Tampil di depan publik sendiri, Chelsea coba mengambil alih kendali permainan sejak sepak mula. Dan tekanan awal mereka membuahkan hasil kala di menit ketujuh sudah membobol gawang Villa via sepakan dari jarak dekat, menuntaskan umpan silang .
Tersengat oleh gol tersebut, Villa coba bangkit dan keluar melawan. Namun Chelsea masih sigap menangkal ancaman anak asuh Paul Lambert dengan menguasai permainan sejak dari lapangan tengah.
Sempat mengendurkan tempo, serangan Chelsea kembali memanas di menit 30 tetapi serangkaian upaya Cesc Fabregas, Diego Costa hingga Willian masih gagal menemui sasaran. Sementara jelang akhir babak pertama, Villa memiliki sejumlah peluang lewat Andreas Weimann dan Fabian Delph, tetapi itu pun tak berbuah gol.
Setelah babak pertama ditutup dengan skor 1-0 untuk keunggulan tuan rumah, Chelsea kembali menggalang ancaman di babak kedua. Tetapi peluang pertama justru jatih di kaki Delph, sayang tembakannya tak tepat sasaran sehingga Villa pun gagal menyamakan kedudukan.
Gempuran Chelsea baru membuahkan gol kedua di menit 59. Umpan crossing Cesar Azpilicueta dimanfaatkan dengan sempurna oleh Diego Costa saat sundulannya dari jarak dekat merobek gawang Brad Guzan. 2-0 Chelsea melesat.
Dengan keunggulan dua gol, Chelsea bermain kian nyaman dan bisa mengendalikan tempo permainan. Dan di menit 79, menambah keunggulan Chelsea dengan sepakannya dari dalam kotak penalti yang tak bisa dihalau Guzan.
Hingga wasit meniup peluit tanda babak kedua usai, skor 3-0 untuk kemenangan anak asuh Jose Mourinho tak berubah dan memantapkan posisi mereka di puncak klasemen dengan 16 poin, sementara Villa melorot ke peringkat kelima dengan koleksi 10 poin.
Susunan Pemain Chelsea:
Courtois; Azpilicueta, Terry, Cahill, Ivanovic; Matic, Fabregas; Hazard (Schurrle 68'), Oscar (Mikel 77'), Willian; Costa (Remy 81)
Susunan Pemain Aston Villa:
Guzan; Cissokho,Baker, Senderos, Hutton; Delph, Westwood, Cleverley; Richardson (Bent 69'), Agbonlahor, Weimann (N'Zogbia 69')
(bola/row)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Review: Korea Utara Pulangkan Garuda Muda
Tim Nasional 26 September 2014, 19:52 -
Review: Diwarnai Dua Penalti, Timnas U-19 Takluk dari Madrid C
Tim Nasional 25 September 2014, 22:57 -
Review: Malaga Sukses Bikin Barca Frustasi
Liga Spanyol 25 September 2014, 05:01 -
Review: Gol Indah Osvaldo, Inter Raih Poin Sempurna
Liga Italia 25 September 2014, 04:17 -
Review: Rotasi, Chelsea Tetap Melaju
Liga Inggris 25 September 2014, 03:40
LATEST UPDATE
-
Prediksi Jerman vs Italia 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:17 -
Prediksi Portugal vs Denmark 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:15 -
Prediksi Prancis vs Kroasia 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:13 -
Prediksi Spanyol vs Belanda 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:11 -
Timnas Inggris Terlalu Bergantung pada Jude Bellingham?!
Piala Dunia 23 Maret 2025, 08:00 -
Jordan Henderson dan Perjalanan 700 Kilometer untuk Tonton Final Euro 2024
Piala Eropa 23 Maret 2025, 07:45 -
Cristiano Ronaldo Tanggapi Selebrasi 'Siu' Rasmus Hojlund: Bukan Masalah
Piala Eropa 23 Maret 2025, 07:30 -
Barcelona Fokus Rekrut Striker Baru, Luis Diaz Jadi Target Utama
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 07:15 -
Chelsea Siapkan Lima Wonderkid untuk Masa Depan Klub
Liga Inggris 23 Maret 2025, 07:02
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39