Reus Gagal ke Barca, Raksasa Inggris Mulai Mendekat
Editor Bolanet | 9 Juli 2015 15:55
Daily Express mengatakan Reus menolak Barcelona karena beberapa alasan. Yang pertama, pemain 26 tahun tersebut merasa khawatir kalah bersaing dengan trio depan Blaugrana, Neymar, Suarez, dan
Alasan yang kedua, Reus menyadari adanya embargo transfer yang melilit Barcelona hingga Januari 2016. Artinya, kalau ia pindah ke Camp Nou, dipastikan tak bisa bermain seperti yang dialami oleh Arda Turan.
Sementara itu, kabar ini menjadi kabar menggembirakan bagi klub Inggris yang disebut sebelumnya. Ini adalah peluang mereka mendapat pemain kelas dunia. Sebab kenyataannya, selalu sulit bersaing melawan Barcelona dalam urusan transfer pemain. [initial]
(tde/shd)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Wonderkid Brasil Ini Telah Jalani Tes Medis di Chelsea?
Liga Inggris 8 Juli 2015, 17:19 -
Resmi: Tottenham Kalahkan Chelsea Rebutan Toby Alderweireld
Liga Inggris 8 Juli 2015, 17:15 -
Demi Isco, Chelsea Rela Lepas Oscar
Liga Inggris 8 Juli 2015, 13:25 -
Chelsea Ingin Datangkan 'Messi Wanita'
Liga Inggris 8 Juli 2015, 12:29 -
Falcao Datang, Remy Angkat Kaki ke Turki
Liga Inggris 8 Juli 2015, 10:44
LATEST UPDATE
-
Belajar dari Kekalahan, Ini Solusi Pertahanan Timnas Indonesia vs Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:19 -
3 Pemain Bahrain yang Bisa Jadi Mimpi Buruk Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:06 -
Pujian Setinggi Langit Bos Inggris untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 21:16 -
Cedera Tidak Parah, Alisson Becker Siap Perkuat Liverpool Setelah Jeda
Liga Inggris 22 Maret 2025, 21:00 -
Diincar MU, Striker Eintracht Frankfurt Itu Siap Pindah Klub
Liga Inggris 22 Maret 2025, 20:28 -
Lupakan Australia, Timnas Indonesia Fokus Hadapi Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 19:57
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39