Resmi ke Liverpool, Clyne Tak Sabar Rasakan Atmosfer Anfield
Editor Bolanet | 1 Juli 2015 18:29
Seperti diketahui, Clyne akhirnya mengakhiri spekulasi masa depannya musim depan dengan bergabung bersama Liverpool. Di sana, pemain 24 tahun itu disebut mendapatkan kontrak berdurasi lima tahun.
Usai resmi menjadi bagian dari Liverpool, mantan pemain Crystal Palace tersebut mengaku tak sabar untuk merasakan atmosfer langsung Anfield dengan seragam The Reds.
Saya telah bermain di Anfield sebelumnya dan tahu seperti apa atmosfer di sana. Ini adalah atmosfer hebat dan akan membuat saya bangkit untuk menghadapi tantangan, ujarnya.
Saya benar-benar menantinya dan semoga itu bisa mendorong saya untuk menampilkan performa yang bagus, tandasnya.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Lambert Sudah Bersiap Tinggalkan Liverpool
Liga Inggris 30 Juni 2015, 22:09 -
Gomes: Firmino Akan Bersinar di Premier League
Liga Inggris 30 Juni 2015, 19:47 -
Di Tangan Benitez, Ronaldo Tak Kebal Rotasi
Liga Spanyol 30 Juni 2015, 19:18 -
Termasuk Arsenal, Tim Inggris Ini Antri Dapatkan Arda Turan
Liga Inggris 30 Juni 2015, 14:19 -
Inikah Calon Asisten Manajer Liverpool Yang Baru?
Liga Inggris 30 Juni 2015, 13:32
LATEST UPDATE
-
Ambisi Pribadi yang Justru Menelan Patrick Kluivert
Tim Nasional 21 Maret 2025, 15:20 -
Diogo Costa Bocorkan Obrolan dengan Ronaldo Sebelum Hentikan Penalti Eriksen
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:15 -
Tampil Gemilang Musim Ini, Ousmane Dembele Pantas Raih Ballon d'Or?!
Liga Eropa Lain 21 Maret 2025, 14:45 -
Bologna: Bukti Perencanaan Lebih Penting dari Pemain Bintang
Liga Italia 21 Maret 2025, 14:13 -
Maarten Paes di Timnas Indonesia: 14 Kali Kebobolan dari 7 Laga
Tim Nasional 21 Maret 2025, 13:45 -
Padahal Pegang Rekor, Harry Kane Merasa Gol-Golnya Dianggap Remeh
Piala Eropa 21 Maret 2025, 13:45
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39