Remy: Saya Bukan Penghangat Bangku Cadangan Chelsea
Editor Bolanet | 8 September 2014 16:34
Saat ada kesempatan untuk gabung klub sebesar Chelsea, anda tak bisa berkata tidak. Saya sudah siap untuk bertahan di QPR, namun tak ada keraguan sedikitpun saat Chelsea mengajukan tawaran, ungkap pria 27 tahun ini seperti dilansir The People.
Saya tahu tak mungkin bagi saya untuk langsung jadi pilihan utama, namun saya juga punya target. Saya pergi ke sini bukan untuk menghangatkan bangku cadangan. Saya akan terus berkembang, lalu mari kita lihat hasilnya nanti.
Remy diboyong oleh Chelsea dari QPR dengan nilai transfer 10,4 juta Pounds. Saat ini ia harus bersaing ketat dengan Diego Costa dan Didier Drogba untuk memperebutkan satu tempat di lini depan.[initial]
Baca Juga
- Lampard Isyaratkan Tak Ingin Anaknya Bela Chelsea
- Heskey: Costa Striker Terbaik di Premier League
- Remy Rela Menepi Demi Costa dan Drogba
- Mourinho: Luis Enrique Dulu Pemain Favorit Saya
- Remy Ingin Teruskan Tradisi Positif Prancis di Chelsea
- Azpilicueta: Costa Mimpi Buruk Bagi Pertahanan Lawan
- Azpilicueta: Tim Manapun Yang Punya Cech & Courtois Pasti Girang
- 'Fabregas Sebenarnya Lebih Pilih MU Ketimbang Chelsea'
- Hazard Curiga Costa Palsukan Umur
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Carvajal Anggap Semua Tim Ingin Punya Diego Costa
Piala Eropa 7 September 2014, 23:22 -
Remy Belum Paham Alasan Gagal Gabung Liverpool
Liga Inggris 7 September 2014, 15:04 -
Januari, Rabiot Tinggalkan PSG
Liga Eropa Lain 7 September 2014, 10:37 -
Silva: Cedera Costa Tak Serius
Piala Dunia 7 September 2014, 08:14 -
Mourinho Anggap Chelsea Masih Klub 'Miskin'
Liga Inggris 7 September 2014, 07:07
LATEST UPDATE
-
Perkiraan Susunan Pemain Juventus Andai Jadi Dilatih Roberto Mancini
Liga Italia 23 Maret 2025, 06:30 -
Marcus Rashford Harus Kembali ke Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 06:02 -
Phil Foden di Bawah Tekanan: Kesulitan di Klub, Main Buruk di Timnas Inggris
Piala Dunia 23 Maret 2025, 06:00 -
Sebut Inggris Bermain karena Takut Gagal, Thomas Tuchel Dituding Naif!
Piala Eropa 23 Maret 2025, 05:45 -
Franck Ribery Masih Merasa Ballon d'Or 2013 Miliknya
Liga Champions 23 Maret 2025, 05:32 -
Arsenal Bersiap Jual Tujuh Pemain untuk Perkuat Tim di Musim Depan
Liga Inggris 23 Maret 2025, 05:15 -
Cristiano Ronaldo Tak Masalah Rasmus Hojlund Tiru Selebrasinya
Piala Eropa 23 Maret 2025, 05:02
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39