Relakan Bale ke Madrid, Spurs Ingin Bajak Suarez?
Editor Bolanet | 31 Juli 2013 12:35
Seperti dilansir dua media Inggris, Daily Mail dan Metro, klub pemilik Bale, dikabarkan siap menyetujui tawaran dari Real Madrid untuk transfer pemain asal Wales tersebut.
Spurs memang disebut sudah menerima tawaran senilai 85 juta pounds dari El Real yang sangat ngotot untuk mendatangkan sayap 24 tahun itu.
Sebagai penggantinya, The Lilywhites diisukan mengincar bintang yang juga tengah hangat dibicarakan akan hengkang dari Anfield, Luis Suarez.
Jika rumor ini benar, maka Spurs akan menyaingi usaha rival sekota mereka, yang juga sudah dikaitkan dengan penyerang asal Uruguay itu.
The Reds sendiri digosipkan akan melepas pemain andalannya itu jika ada klub yang mau merogoh kocek sebesar 55 juta pounds. [initial]
(dym/mtr/pra)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Madrid Tawarkan 85 Juta Pound Untuk Bale
Liga Champions 30 Juli 2013, 22:40 -
United Ikut Tawar Bale, Spurs Naikkan Harga Jadi 126 Juta Pound
Liga Champions 30 Juli 2013, 21:44 -
Beckham Sambangi Latihan Madrid di LA
Bolatainment 30 Juli 2013, 20:16 -
El Clasico Bisa Seharga 11 Triliun Rupiah
Liga Spanyol 30 Juli 2013, 20:01 -
Ronaldo Bakal Terima Gaji Melebihi Messi
Liga Spanyol 30 Juli 2013, 19:40
LATEST UPDATE
-
Andai Rajin Latihan, Eden Hazard Bisa Sehebat Ronaldo atau Messi!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 16:30 -
Tekanan di Pundak Patrick Kluivert Saat Timnas Indonesia Jumpa Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 16:23 -
Prediksi Jerman vs Italia 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:59 -
Prediksi Portugal vs Denmark 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:58 -
Prediksi Prancis vs Kroasia 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:57 -
Prediksi Spanyol vs Belanda 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:56 -
Timnas Indonesia: Luka di Sydney, Misi Bangkit di Jakarta
Tim Nasional 21 Maret 2025, 15:46
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39