Reina Tak Sakit Hati Dipinjamkan Liverpool ke Napoli
Editor Bolanet | 1 Agustus 2013 15:50
Pekan lalu, masa depan Reina akhirnya terjawab selepas kedatangan kiper baru di skuad Brendan Rodgers, yakni Simon Mignolet. Sayangnya, tanpa persetujuan Reina, The Kop menyepakati proposal pinjaman yang dilayangkan Il Partenopei.
Belakangan hal itu disebut membuat kiper asal Spanyol itu sangat kecewa, mengingat besarnya rasa cintanya kepada klub Merseyside. Bahkan ia sampai harus menulis surat terbuka, untuk mempertanyakan keputusan klub yang sudah dibelanya selama delapan tahun itu.
Akan tetapi kini ia mengaku sudah tak lagi mempermasalahkan hal tersebut. Meski mengaku masih terkejut, namun ia tetap merasa harus berterima kasih kepada mantan klubnya.
Saya tidak marah dengan Liverpool, justru sebaliknya. Saya sangat berterima kasih pada mereka, untuk segalanya yang telah mereka berikan. Kepergian saya hanya berbeda dengan yang saya harapkan, namun saya akan selalu berterima kasih pada mereka, ujar Reina.
Kontrak Reina di Anfield sendiri sejatinya bakal berakhir pada akhir musim 2013/14 mendatang, di mana ia dikabarkan bakal kembali pulang ke Barcelona FC ketika masa kontraknya habis. [initial] (lrg/atg)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Liverpool dan Dortmund Bersaing Gaet Rondon
Liga Champions 31 Juli 2013, 18:20 -
Legenda Liverpool Ingin Suarez Secepatnya Dilepas
Liga Inggris 31 Juli 2013, 16:10 -
Relakan Bale ke Madrid, Spurs Ingin Bajak Suarez?
Liga Inggris 31 Juli 2013, 12:35 -
Frustrasi Buru Suarez, Arsenal Beralih ke Alexis Sanchez
Liga Inggris 31 Juli 2013, 11:33 -
Arsenal Tak Siap Tebus Klausul Suarez
Liga Inggris 31 Juli 2013, 02:30
LATEST UPDATE
-
Reaksi Bijak Marselino Ferdinan Usai Timnas Indonesia Dipermak Australia 1-5
Tim Nasional 21 Maret 2025, 07:18 -
Vinicius, Raphinha, Rodrygo: Perburuan Bintang Baru Brasil Pasca Neymar
Amerika Latin 21 Maret 2025, 06:34 -
Italia Ukir Rekor Buruk Usai Kalah dari Jerman
Piala Eropa 21 Maret 2025, 06:22 -
Italia Kesulitan Hadapi Bola Udara Jerman
Piala Eropa 21 Maret 2025, 06:04 -
Man of the Match Italia vs Jerman: Joshua Kimmich
Piala Eropa 21 Maret 2025, 06:01 -
Man of the Match Belanda vs Spanyol: Jeremie Frimpong
Piala Eropa 21 Maret 2025, 05:55 -
Calafiori Cedera, Italia dan Arsenal Dibayangi Kekhawatiran
Piala Eropa 21 Maret 2025, 05:52
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39 -
5 Target Alternatif untuk Man Utd Setelah Gagal Rekrut Geovany Quenda
Editorial 19 Maret 2025, 12:40