Reina dan Carragher Fit Untuk Hadapi Villa
Editor Bolanet | 28 Maret 2013 06:46
Reina, yang merupakan kiper nomor satu Liverpool, pulih dari cedera betis setelah melewatkan dua laga terakhir The Reds, yakni saat menang atas Tottenham dan kalah di markas .
Carragher, yang absen di St Mary's pada awal bulan akibat cedera tulang kering, juga sudah kembali berlatih penuh jelang lawatan ke Villa Park hari Minggu (31/3) nanti.
Mereka (Reina dan Carragher) sudah bisa bermain lagi, terang first-team coach Mike Marsh di situs resmi Liverpool.
Selain itu, Marsh juha mengungkapkan bahwa mayoritas pemain yang memperkuat negaranya masing-masing selama jeda internasional kemarin telah kembali ke Melwood tanpa membawa cedera. Bisa dibilang, persiapan The Reds untuk menghadapi Villa tak mengalami gangguan yang berarti. (lfc/gia)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Liverpool Berupaya Jerat Talenta Muda Barcelona
Liga Inggris 27 Maret 2013, 13:25 -
Suarez Ngotot Rayu Cavani Hijrah ke Inggris
Liga Inggris 27 Maret 2013, 11:20 -
Cavani Kuak Masa Depan Suarez di Liverpool
Liga Inggris 26 Maret 2013, 16:49 -
PSG Tutup Pintu Sakho ke Premier League
Liga Inggris 26 Maret 2013, 06:13 -
Gerrard Siap Hadapi Ujian Berat
Piala Dunia 26 Maret 2013, 05:55
LATEST UPDATE
-
3 Pemain Bahrain yang Pernah Bikin Gol ke Gawang Timnas Indonesia
Tim Nasional 24 Maret 2025, 11:20 -
Begini Nasib 5 Pemain Pinjaman Chelsea
Liga Inggris 24 Maret 2025, 11:15 -
Myles Lewis-Skelly Bisa Jadi Ashley Cole Berikutnya
Piala Eropa 24 Maret 2025, 11:08 -
Spalletti: Italia Tunjukkan Wajah Baru, Tapi Masih Ada yang Harus Dipelajari
Piala Eropa 24 Maret 2025, 11:07 -
Jesse Lingard Ungkap Aturan Ketat dari Wayne Rooney di Manchester United
Liga Inggris 24 Maret 2025, 10:49 -
Disingkirkan Jerman jadi Pelajaran Berharga Italia, Kok Bisa?
Piala Eropa 24 Maret 2025, 10:43 -
Bahaya Laten Bola Mati Timnas Bahrain
Tim Nasional 24 Maret 2025, 10:38
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39