Redknapp Terkejut Chelsea Bersedia Tebus Lukaku 100 Juta Pounds
Aga Deta | 20 Mei 2017 16:20
Bola.net - - Mantan manajer Tottenham Harry Redknapp mengaku terkejut bahwa dikabarkan bersedia menghabiskan 100 juta pounds untuk menebus kembali Romelu Lukaku.
Lukaku pindah ke Chelsea dengan biaya 17 juta pounds dari klub Belgia Anderlecht pada bursa transfer musim panas 2011. Namun, Lukaku gagal bersinar di Stamford Bridge dan sempat dipinjamkan ke West Brom dan Everton.
Pemain berusia 24 tahun itu kemudian ditebus permanen oleh Everton dengan biaya 27 juta pounds di bursa transfer musim panas 2013 setelah gagal mendapatkan tempat reguler di bawah Jose Mourinho.
Chelsea dikabarkan ingin menarik kembali Lukaku lantaran Antonio Conte ingin menambah daya dobrak timnya pada musim panas. Redknapp mempertanyakan harga mahal Lukaku meski Chelsea dikabarkan bersedia menebusnya dengan harga yang sangat tinggi.
Lukaku mungkin akan membuat Chelsea menghabiskan biaya lebih dari 100 juta pounds untuk dua transfer, kata Redknapp kepada Evening Standard.
Ini sungguh gila, tapi itulah level yang kita hadapi sekarang.
Lukaku sendiri sudah mencetak 24 gol dalam 36 pertandingan di Premier League musim ini bersama Everton.
Baca Juga:
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Conte Siap Depak Pemain yang Tak Bahagia di Chelsea
Liga Inggris 19 Mei 2017, 23:27 -
Musim Depan Mourinho Yakin MU Bisa Bersaing Rebut Trofi Juara EPL
Liga Inggris 19 Mei 2017, 19:43 -
Data dan Fakta Premier League: Chelsea vs Sunderland
Liga Inggris 19 Mei 2017, 15:51 -
Prediksi Chelsea vs Sunderland 21 Mei 2017
Liga Inggris 19 Mei 2017, 15:45 -
Rahasia Sukses Conte Menurut Kante
Liga Inggris 19 Mei 2017, 14:48
LATEST UPDATE
-
Tiga Serangkai Bahrain: Ancaman buat Timnas Indonesia di Gelora Bung Karno
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:21 -
Jadwal Final Swiss Open 2025: Asa Merah Putih di Pundak Fikri/Daniel
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 08:58 -
Prediksi Jerman vs Italia 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:17 -
Prediksi Portugal vs Denmark 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:15 -
Prediksi Prancis vs Kroasia 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:13 -
Prediksi Spanyol vs Belanda 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:11 -
Timnas Inggris Terlalu Bergantung pada Jude Bellingham?!
Piala Dunia 23 Maret 2025, 08:00 -
Jordan Henderson dan Perjalanan 700 Kilometer untuk Tonton Final Euro 2024
Piala Eropa 23 Maret 2025, 07:45 -
Cristiano Ronaldo Tanggapi Selebrasi 'Siu' Rasmus Hojlund: Bukan Masalah
Piala Eropa 23 Maret 2025, 07:30
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39