Redknapp: Selebrasi Oscar Tandakan Ada yang Aneh di Chelsea
Editor Bolanet | 22 Desember 2015 09:18
The Blues mengalami musim yang buruk, dengan kalah sembilan kali dari 17 pertandingan Premier League. Pada akhirnya, klub memutuskan memecat manajer Jose Mourinho pekan lalu.
Dan Redknapp mengatakan bahwa selebrasi yang dilakukan oleh Oscar kala timnya bermain imbang 2-2 melawan Swansea menandakan ada yang janggal dari tim.
Di hari pertama musim ini, saya melihat selebrasi aneh dari Oscar dan saya kira ada sesuatu yang terjadi di Chelsea. Ia menunjukkan bahwa ada banyak pemain Chelsea yang mengalami penurunan penampilan musim ini, jelas Redknapp pada Daily Mail.
Namun ia tampil brilian melawan Sunderland. Ia ada di semua tempat, dan mengingatkan pada semua orang bahwa ia benar-benar merupakan pemain berkelas. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Giroud Dukung Keputusan Chelsea Putus Mourinho
Liga Inggris 21 Desember 2015, 23:28 -
Wenger Sesali Kegagalannya Rekrut Cech
Liga Inggris 21 Desember 2015, 22:02 -
Mata Minta MU Tetap Berpikir Positif
Liga Inggris 21 Desember 2015, 20:31 -
Liga Inggris 21 Desember 2015, 20:19
-
Eks Chelsea: Mourinho Mau Latih Manchester United
Liga Inggris 21 Desember 2015, 20:07
LATEST UPDATE
-
Link Live Streaming Uruguay vs Argentina - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 22 Maret 2025, 03:30 -
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55 -
Thomas Tuchel Coret 3 Pemain Jelang Laga Inggris vs Albania, Siapa Saja?
Piala Eropa 21 Maret 2025, 23:04 -
5 Pemain Timnas Indonesia yang Bisa Meledak Saat Menghadapi Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 22:01 -
Manchester United Lagi Proses Transfer Striker Tajam Ligue 1 Ini
Liga Inggris 21 Maret 2025, 21:52
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39