Redknapp: Saya Pernah Coba Dapatkan Balotelli
Editor Bolanet | 2 Juli 2012 04:20
- Harry Redknapp menguak bahwa dirinya sempat berusaha mendatangkan Mario Balotelli saat masih menangani Tottenham Hotspur. Namun Redknapp gagal dan akhirnya Super Mario berlabuh di Manchester City.
Anda mungkin tak pernah tahu apa yang akan anda dapat bersama Mario Balotelli. Namun satu yang pasti, dia adalah talenta besar. Dia menghajar Jerman di semifinal Euro 2012 dan gol keduanya sangat luar biasa.
Saya sempat mencoba mendapatkannya untuk sebelum dia dibeli Manchester City. Saya mengaguminya sejak lama, saya sampai pernah pergi ke Italia untuk melihatnya bermain.
Saya terkesan dan saya akhirnya bertemu dengannya.
Kami ingin meminjamnya lebih dulu tapi tidak setuju. Akhirnya transfer Balotelli ke Tottenham tak pernah terwujud. Sayang sekali karena dia jelas punya bakat dan dia baru berusia 21 tahun. Dia akan meneror para bek lawan untuk beberapa tahun ke depan.
Redknapp saat ini tengah menganggur setelah dipecat oleh Spurs. Calon pengganti Redknapp dikabarkan adalah Andre Villas-Boas atau Laurent Blanc. (sp/hsw)
Anda mungkin tak pernah tahu apa yang akan anda dapat bersama Mario Balotelli. Namun satu yang pasti, dia adalah talenta besar. Dia menghajar Jerman di semifinal Euro 2012 dan gol keduanya sangat luar biasa.
Saya sempat mencoba mendapatkannya untuk sebelum dia dibeli Manchester City. Saya mengaguminya sejak lama, saya sampai pernah pergi ke Italia untuk melihatnya bermain.
Saya terkesan dan saya akhirnya bertemu dengannya.
Kami ingin meminjamnya lebih dulu tapi tidak setuju. Akhirnya transfer Balotelli ke Tottenham tak pernah terwujud. Sayang sekali karena dia jelas punya bakat dan dia baru berusia 21 tahun. Dia akan meneror para bek lawan untuk beberapa tahun ke depan.
Redknapp saat ini tengah menganggur setelah dipecat oleh Spurs. Calon pengganti Redknapp dikabarkan adalah Andre Villas-Boas atau Laurent Blanc. (sp/hsw)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Moratti Siap Bawa Kembali Balotelli
Liga Italia 1 Juli 2012, 20:48 -
Banyak Tawaran Untuk Balotelli
Liga Inggris 30 Juni 2012, 06:40 -
Schweinsteiger: Depan Tidak Efektif, Belakang Blunder
Piala Eropa 30 Juni 2012, 00:45 -
Mancini: Kami Tidak Akan Jual Balotelli
Liga Inggris 30 Juni 2012, 00:20 -
Scapuzzi Tetap Bertahan Bersama City
Liga Inggris 29 Juni 2012, 22:50
LATEST UPDATE
-
Jadwal Lengkap BRI Liga 1 2024/2025
Bola Indonesia 22 Maret 2025, 07:53 -
Timnas Bahrain Sudah Tiba di Jakarta, Siap Tempur Hadapi Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 06:27
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39