Redknapp Ragukan Kapasitas Sergio Romero di MU
Editor Bolanet | 10 Agustus 2015 08:35
Louis Van Gaal merekrut Romero di musim panas ini secara gratis setelah kontraknya bersama habis. Kedatangan Romero ini memang sebagai langkah antisipasi kepergian David De Gea menuju ke Real Madrid.
Van Gaal sendiri sudah mengetahui kualitas Romero karena mereka berdua pernah bekerja sama di klub Belanda AZ Alkmaar. Meskipun begitu, Redknapp menganggap United masih membutuhkan kiper baru yang berkualitas.
Saya yakin ada banyak liku-liku di dalam situasi kiper. Apakah mereka akan mendatangkan kiper lain? kata Redknapp kepada BT Sport.
Mereka membutuhkan kiper top untuk memenangkan kompetisi. Apakah Romero cukup bagus untuk membawa mereka memenangkan gelar?[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Van Gaal Ungkap Salah Satu Alasan Di Maria Gagal di MU
Liga Inggris 9 Agustus 2015, 19:23 -
Smalling Janjikan Banyak Kemenangan Bagi Fans MU
Liga Inggris 9 Agustus 2015, 18:26 -
Usai Kalahkan Tottenham, MU Tatap Villa
Liga Inggris 9 Agustus 2015, 17:33 -
Selangkah Lagi Pedro Akan Berseragam MU
Liga Inggris 9 Agustus 2015, 15:38 -
Galeri 9 Agustus 2015, 12:21
LATEST UPDATE
-
Pujian Setinggi Langit Bos Inggris untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 21:16 -
Cedera Tidak Parah, Alisson Becker Siap Perkuat Liverpool Setelah Jeda
Liga Inggris 22 Maret 2025, 21:00 -
Diincar MU, Striker Eintracht Frankfurt Itu Siap Pindah Klub
Liga Inggris 22 Maret 2025, 20:28 -
Lupakan Australia, Timnas Indonesia Fokus Hadapi Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 19:57
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39