Redknapp: Pellegrini Datang, City Ungguli United
Editor Bolanet | 17 Juni 2013 12:21
Pelatih asal Chile itu resmi diboyong dari untuk membangun kembali skuad City musim depan, dan terutama merebut kembali supremasi dari sang tetangga. Dan Redknapp merasa hal itu menjadikan City lebih favorit menjadi kampiun musim depan, setidaknya untuk saat ini.
Di seberang kota, Manuel Pellegrini sudah melakukan start terbaik untuk saat ini dengan dua pembelian hebat dalam sosok dan Jesus Navas. Itu memberi mereka keuntungan di antara kedua rival karena di tahap ini, semua yang mereka beli hingga 17 Agustus nanti akan menampakkan hasilnya Mei mendatang, tulisnya untuk The Sun.
Meski demikian, Redknapp menyebut lambannya pergerakan transfer Setan Merah di bawah kendali manajer baru David Moyes bisa ditutupi dengan satu pembelian besar. Jika Cristiano Ronaldo pulang kembali ke United, itu akan mengarahkan kembali kekuatan ke arah mereka, tambah eks manajer West Ham itu. [initial]
Baca Juga: (tri/row)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Isco Pilih Madrid atau City Pasca Piala Eropa U-21
Liga Spanyol 16 Juni 2013, 16:00 -
Ronaldo: Balotelli Jangan Sampai Jadi Seperti Adriano
Liga Italia 16 Juni 2013, 09:30 -
Navas Tak Sabar Dilatih Pellegrini Bersama City
Liga Inggris 16 Juni 2013, 02:30 -
Insiden Typo Nama Pellegrini di Website Resmi Manchester City
Bolatainment 15 Juni 2013, 20:15 -
Mancini: Dzeko Bisa Cetak 30 Gol di Serie A
Liga Italia 15 Juni 2013, 19:00
LATEST UPDATE
-
Pemain Juventus Sempat Prediksi Thiago Motta Dipecat Usai Dihajar Fiorentina
Liga Italia 23 Maret 2025, 02:32 -
Barcelona Hadapi Krisis Bek Tengah Jelang Laga vs Osasuna
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 02:15 -
Prediksi Formasi Juventus di Bawah Mancini: Vlahovic Makin Kesulitan?
Liga Italia 23 Maret 2025, 02:02 -
Julian Alvarez Geram dengan Kontroversi Penalti di Liga Champions
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 01:32 -
Jaap Stam Yakin Jeremie Frimpong Cocok untuk Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 01:02 -
Franck Ribery Ungkap Hampir Kehilangan Kaki Setelah Pensiun
Liga Eropa Lain 23 Maret 2025, 00:32 -
Arsenal Tak Punya Alasan Gagal Juara Jika Datangkan Pemain Ini
Liga Inggris 23 Maret 2025, 00:01 -
Patrick Kluivert Tak Punya Pilihan, Timnas Indonesia Harus Kalahkan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:16 -
Media Belanda Ikut Analisis Peluang Timnas Indonesia ke Piala Dunia 2026
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:02
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39