Redknapp: Mourinho Tak Tahu Tim Terbaiknya di MU
Editor Bolanet | 19 September 2016 08:41
United baru saja menelan tiga kekalahan beruntun. Setelah tumbang di tangan Manchester City dan Feyenoord, tim kembali kalah 1-3 oleh Watford semalam.
Dan itu merupakan rekor baru untuk Mourinho, yang tidak pernah kalah seperti itu sejak 2002 silam, ketika masih menangani Porto.
Semua orang mengira Jose Mourinho akan datang ke Manchester United, bersama dengan Paul Pogba dan Zlatan Ibrahimovic, menggoyangkan tongkat sihirnya dan semua akan baik-baik saja, tutur Redknapp menurut Daily Star.
Namun usai tiga kekalahan beruntun, ada banyak retak yang mulai muncul. Ia terus mengganti timnya dan sepertinya ia tidak tahu seperti apa susunan tim terbaiknya.
Dengan Juan Mata di tim, United memenangkan tiga laga Premier League musim ini, namun mereka tidak pernah menang sejak derby, keputusan yang sepertinya menjadi kesalahan. [initial]
(tdm/rer)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Mourinho Tak Tahu Cedera yang Dialami Martial
Liga Inggris 18 September 2016, 23:57 -
Conte Disarankan Memodifikasi Taktik Demi Fabregas
Liga Inggris 18 September 2016, 23:38 -
Mourinho: Pemain MU Perlu Belajar dari Ashley Young
Liga Inggris 18 September 2016, 22:09 -
Deeney Tak Terkejut Watford Bisa Kalahkan MU
Liga Inggris 18 September 2016, 21:56 -
Mourinho Salahkan Wasit dalam Kekalahan MU dari Watford
Liga Inggris 18 September 2016, 21:17
LATEST UPDATE
-
Link Live Streaming Uruguay vs Argentina - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 22 Maret 2025, 03:30 -
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55 -
Thomas Tuchel Coret 3 Pemain Jelang Laga Inggris vs Albania, Siapa Saja?
Piala Eropa 21 Maret 2025, 23:04 -
5 Pemain Timnas Indonesia yang Bisa Meledak Saat Menghadapi Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 22:01 -
Manchester United Lagi Proses Transfer Striker Tajam Ligue 1 Ini
Liga Inggris 21 Maret 2025, 21:52
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39