Redknapp: Mourinho Pantas Gantikan Fergie
Editor Bolanet | 19 November 2012 06:00
Memang bukan perkara mudah untuk mencari pengganti Fergie nantinya. Ia telah memimpin United selama 26 tahun dan sering dianggap sebagai manajer paling sukses di tanah Inggris.
United pastinya akan memastikan bahwa kandidat yang mereka pilih harus teruji punya prestasi. Dengan kata lain, United hanya akan mencari pelatih papan atas. Tak banyak calon yang tersedia bagi mereka.
Saat Fergie memutuskan berhenti dari kariernya yang luar biasa, tak akan banyak calon penggantinya. Namun Jose punya kualitas untuk menjawab tantangan itu. Dia akan hebat jika berada di Old Trafford untuk menggantikan salah satu pelatih terhebat di Inggris, ucap Redknapp kepada The Sun.
Redknapp sadar bahwa Fergie dan Mou memiliki gaya yang berbeda dalam menangani tim maupun memilih strategi permainan. Namun Mourinho sudah terbukti bisa sukses di beberapa negara dan hal itu cukup untuk membuatnya yakin. (ibt/hsw)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
"Tak Ada Yang Mampu Beli Ronaldo"
Liga Inggris 18 November 2012, 12:00 -
United Tumbang, Ferguson Puji Heroisme Norwich
Liga Inggris 18 November 2012, 08:00 -
Review: Norwich Cegah MU Kembali ke Puncak
Liga Inggris 18 November 2012, 02:50 -
Fergie: Liverpool Justru Hancurkan Karier Owen
Liga Inggris 17 November 2012, 22:30 -
'Chelsea Harus Belajar Dari Pengalaman'
Liga Inggris 17 November 2012, 22:00
LATEST UPDATE
-
Kecewanya Raspadori: Sayang, Tiga Gol Tak Cukup Bawa Italia ke Semifinal
Piala Eropa 24 Maret 2025, 10:25 -
Kunci Kalahkan Bahrain: Pemain-pemain yang Wajib Dimatikan Timnas Indonesia
Tim Nasional 24 Maret 2025, 10:24 -
Kejutan Transfer! Harry Kane Bisa Balik ke Premier League dan Gabung Liverpool
Bundesliga 24 Maret 2025, 10:15 -
Inilah Bocoran Materi Latihan Bahrain jelang Lawan Timnas Indonesia
Tim Nasional 24 Maret 2025, 10:08 -
Saran Owen: Liverpool Harus Ubah Aturan Kontrak demi Pertahankan Salah
Liga Inggris 24 Maret 2025, 10:02 -
Kekecewaan Di Lorenzo: Italia Baru Bereaksi Saat Sudah Terlambat
Piala Eropa 24 Maret 2025, 10:00 -
Jerman vs Italia: Azzurri Salah Pilih Starting XI dan Ada Pemain yang Takut
Piala Eropa 24 Maret 2025, 09:51 -
Luka Modric Belum Tahu Nasibnya di Real Madrid Musim Depan
Liga Spanyol 24 Maret 2025, 09:45 -
Katak di Sesi Latihan Timnas Bahrain
Tim Nasional 24 Maret 2025, 09:41 -
Menata Kandang, Menata Asa: SUGBK Bersiap untuk Laga Krusial
Tim Nasional 24 Maret 2025, 09:33
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39