Redknapp: Mainkan Rooney Jadi Striker Atau Cadangkan Dia!
Editor Bolanet | 23 September 2016 10:15
Sejak musim lalu, Rooney memang sudah berpindah-pindah posisi dalam permainannya. Dan Mourinho awal musim ini juga mengatakan bahwa Rooney adalah pemain nomor 10 dalam strateginya.
Saya sudah mengatakan itu berulang kali. Saya tak mengerti dengan memainkan Rooney sebagai seorang gelandang. Dia mungkin merasa seperti dia tak lagi punya kecepatan, tapi bagi saya, dia akan bermain sebagai penyerang atau tidak sama sekali, ujarnya.
Mourinho harus menempatkan pemain di posisi terbaik mereka, yang itu tak terjadi pada saat ini karena dia punya terlalu banyak jenis pemain yang sama, tambahnya.
Ini akan menarik untuk melihat apakah dia dapat melakukan hal ini tanpa mengganggu salah satu pemain besar di sana, tandasnya.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ranieri Tunggu Undangan Minum Wine dari Mourinho
Liga Inggris 22 September 2016, 23:58 -
Rashford Lanjutkan Catatan Debut Impresif
Liga Inggris 22 September 2016, 23:44 -
Ranieri Senang Drinkwater Jadi Incaran MU
Liga Inggris 22 September 2016, 23:08 -
Mourinho Disarankan Coret Rooney untuk Hadapi Leicester
Liga Inggris 22 September 2016, 22:54 -
MU Dinilai Tak Punya Peluang Juara Premier League Musim Ini
Liga Inggris 22 September 2016, 22:38
LATEST UPDATE
-
Mees Hilgers dan SUGBK: Pertemuan yang kembali Tertunda
Tim Nasional 23 Maret 2025, 15:30 -
Alarm di Lini Pertahanan: Mees Hilgers Cedera, Siapa Penggantinya?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 14:59 -
Mimpi Buruk Sydney, Dendam Riffa, Duel Penentu Nasib di SUGBK
Tim Nasional 23 Maret 2025, 13:59 -
Italia di Ujung Tanduk: Gli Azzurri Terancam Tenggelam di Dortmund
Piala Eropa 23 Maret 2025, 13:21 -
Portugal Mencoba Menghidupkan Bara Semangat dari Abu Kekalahan
Piala Eropa 23 Maret 2025, 13:03 -
Jadwal Siaran Langsung Formula 1 China 2025 di Vidio, 21-23 Maret 2025
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21 -
Link Live Streaming Formula 1 2025, Jangan Lupa Dukung Pembalap Jagoanmu!
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21 -
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21
-
Jadwal Lengkap Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:20
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39