Redknapp Gagal Paham Dengan Selebrasi 'Bisu' Lukaku
Serafin Unus Pasi | 18 Desember 2017 11:24
Bola.net - - Sebuah tanda tanya terlintas di benak Jamie Redknapp saat melihat selebrasi gol Romelu Lukaku tadi malam. Redknapp mengaku gagal paham dengan selebrasi membisu sang pemain di Hawthorn tadi malam.
Mencatatkan start menawan di Manchester United, Romelu Lukaku mendapat masalah yang cukup berat belakangan ini. Keran golnya bagi setan merah mampet sehingga ia mendapat banyak kritikan dari beberapa pihak, terutama setelah ia 'menciptakan' 2 assist bagi Manchester City di Derby Manchester kemarin.
Namun setelah blunder tersebut, Lukaku perlahan mulai bangkit. Ia kembali rajin mencetak gol, di mana tadi malam ia mencetak gol pembuka MU ke gawang West Bromwich Albion. Akan tetap Lukaku sendiri terlihat diam membisu dan tidak merayakan gol tersebut bersama teman-temannya.
Redknapp sendiri mengaku gagal paham dengan keputusan Lukaku untuk diam tersebut. Ketika dia [Lukaku] mendapat servis yang tepat, maka dia tidak bisa dihentikan, buka Redknapp kepada Sky Sports.
Gol itu merupakan sundulan yang sangat bagus. Ia memutarkan kepalanya dan membuat bola masuk ke gawang. Namun saya sendiri tidak paham mengapa ia tidak berselebrasi dan saya tidak bisa memahami hal itu. Apakah dia merasa tidak senang dengan kritikan yang ia dapat? Saya rasa itu tidak relevan.
United membayar yang banyak agar ia memberikan dampak yang besar bagi klub. Namun tidak merayakan golnya? Kalau saya sendiri saya akan melakukan apa saja agar bisa mencetak gol dan dia tidak mau merayakan gol yang ia ciptakan. Saya tidak paham itu. tutup pria yang berprofesi sebagai pundit tersebut.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Hasil Pertandingan West Brom vs Manchester United: Skor 1-2
Liga Inggris 17 Desember 2017, 23:15 -
Video: Man City Ejek Man United yang Parkir Bus
Open Play 17 Desember 2017, 18:20 -
Mourinho: Manchester United Bukan Sirkus
Liga Inggris 17 Desember 2017, 05:00 -
Serbinator Lantang Teriakkan Manchester City Belum Pasti Juara
Liga Inggris 17 Desember 2017, 02:00 -
Dipuji Khusus Mourinho, Pemain MU Ini Akui Serap Ilmu Para Senior
Liga Inggris 17 Desember 2017, 01:20
LATEST UPDATE
-
Patrick Kluivert Tak Punya Pilihan, Timnas Indonesia Harus Kalahkan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:16 -
Media Belanda Ikut Analisis Peluang Timnas Indonesia ke Piala Dunia 2026
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:02 -
Hadapi Bahrain, Rizky Ridho Disebut Cocok Kembali Berduet dengan Jay Idzes
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:55 -
Rekor Pertemuan Timnas Indonesia vs Bahrain: Saatnya Garuda Bangkit!
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:34 -
Belajar dari Kekalahan, Ini Solusi Pertahanan Timnas Indonesia vs Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:19 -
3 Pemain Bahrain yang Bisa Jadi Mimpi Buruk Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:06 -
Pujian Setinggi Langit Bos Inggris untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 21:16 -
Cedera Tidak Parah, Alisson Becker Siap Perkuat Liverpool Setelah Jeda
Liga Inggris 22 Maret 2025, 21:00
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39