Redknapp Dukung Klopp Bawa Liverpool ke Liga Champions
Editor Bolanet | 12 Oktober 2015 07:32
Bos Jerman ditunjuk sebagai manajer baru The Reds, usai mereka memecat Brendan Rodgers pekan lalu.
Salah satu target utama Klopp adalah membawa Liverpool kembali ke kompetisi terbaik Eropa usai absen tahun ini.
Ada banyak orang mengatakan ia akan membawa Liverpool ke Liga Champions musim depan, dan saya bisa melihat itu terjadi musim ini, jelas Redknapp pada The Telegraph.
Saya kira Liverpool punya kans yang cukup baik dengan Brendan Rodges, namun ia sudah pergi sekarang. Namun dengan Jurgen Klopp, ia akan memberikan suntikan moral pada semua orang dan Premier League amat terbuka tahun ini.
Manchester United tak terlalu hebat, Arsenal kerap tak konsisten. Chelsea tengah berjuang keras dan Manchester City bisa dikalahkan. Anda tidak bisa mengatakan semua klub tersebut akan finish empat besar pada Mei mendatang. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ini Dia Chant Suporter Liverpool Untuk Klopp
Open Play 12 Oktober 2015, 23:51 -
Collymore Anggap Lallana Tak Cocok Dengan Klopp
Liga Inggris 12 Oktober 2015, 23:24 -
Coutinho Fit Untuk Laga Perdana Klopp
Liga Inggris 12 Oktober 2015, 23:00 -
Inilah 5 Pemain Muda Liverpool yang Memikat Jurgen Klopp
Editorial 12 Oktober 2015, 21:14 -
Jurgen Klopp Tertangkap Kamera Sedang Menikmati Bir dan Rokok
Bolatainment 12 Oktober 2015, 20:28
LATEST UPDATE
-
Man of the Match Inggris vs Albania: Myles Lewis-Skelly
Piala Eropa 22 Maret 2025, 05:11 -
Hasil Inggris vs Albania: Skor 2-0
Piala Eropa 22 Maret 2025, 04:41 -
Pesan Penyemangat Mees Hilgers Untuk Timnas Indonesia Usai Dihajar Australia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 04:32 -
Link Live Streaming Uruguay vs Argentina - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 22 Maret 2025, 03:30 -
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39