Redknapp Doakan Lampard Sukses
Editor Bolanet | 3 Juni 2014 14:39
- Manajer Queens Park Rangers Harry Redknapp percaya bahwa Frank Lampard akan terus meraih kesuksesan di klub manapun yang ia bela di masa yang akan datang.
Pemain Inggris itu berulang kali dihubungkan dengan transfer ke klub MLS New York City usai ia memutuskan untuk meninggalkan .
Mungkin jika ia memutuskan untuk pergi, sekarang adalah waktu yang tepat. Saya yakin sekarang ia akan fokus pada Piala Dunia - ia tidak akan memikirkan hal yang lain, tutur Redknapp menurut laporan London 24.
Akan menarik untuk pergi ke New York, meski di sana mereka menjalankan proyek yang baru, namun ia akan mengalami sukses dalam hal apapun yang akan ia lakukan. Satu-satunya orang yang harus dimintai nasehat oleh Frank adalah ayahnya, namun ia tahu itu, pungkasnya.
Lampard menghabiskan 13 tahun karirnya bermain untuk Chelsea. [initial]
(lon/rer)
Pemain Inggris itu berulang kali dihubungkan dengan transfer ke klub MLS New York City usai ia memutuskan untuk meninggalkan .
Mungkin jika ia memutuskan untuk pergi, sekarang adalah waktu yang tepat. Saya yakin sekarang ia akan fokus pada Piala Dunia - ia tidak akan memikirkan hal yang lain, tutur Redknapp menurut laporan London 24.
Akan menarik untuk pergi ke New York, meski di sana mereka menjalankan proyek yang baru, namun ia akan mengalami sukses dalam hal apapun yang akan ia lakukan. Satu-satunya orang yang harus dimintai nasehat oleh Frank adalah ayahnya, namun ia tahu itu, pungkasnya.
Lampard menghabiskan 13 tahun karirnya bermain untuk Chelsea. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Inilah Prediksi Mourinho di Piala Dunia
Piala Dunia 2 Juni 2014, 22:34 -
Chelsea Harus Rogoh Kocek 37 Juta Pound Demi Filipe Luis
Liga Spanyol 2 Juni 2014, 22:11 -
Fabregas Semakin Dekat Dengan Chelsea?
Liga Champions 2 Juni 2014, 21:28 -
Liga Inggris 2 Juni 2014, 15:30
-
Torres Pede 'Bungkam' Mourinho
Liga Inggris 2 Juni 2014, 15:10
LATEST UPDATE
-
Semangat Menggelora! Justin Hubner Tegaskan Tidak Takut Hadapi Bahrain
Tim Nasional 23 Maret 2025, 18:10
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39