Redknapp: Di Maria Saat Ini Terlihat Lemah dan Lamban
Editor Bolanet | 23 Februari 2015 17:44
Sejak didatangkan United dari Real Madrid dengan biaya yang mencapai 60 juta poundsterling, Di Maria tampil apik di awal musim dan sukses mencetak tiga gol dan delapan assist dari 18 penampilannya.
Namun dikatakan Redknapp, permainan Di Maria terus mengalami penurunan. Bahkan Redknapp mengklaim Di Maria saat ini terlihat lemah dan lamban dibanding saat pertama ia datang.
Saat Di Maria tiba di Manchester United, semua berpikir: 'Wow, sebuah tambahan hebat untuk Premier League'. Namun sekarang ia tampak seperti tak tertarik, ujarnya.
Pada awal musim, Di Maria menjelajah lapangan, tapi saat ini dia terlihat lemah dan lamban. Kami semua tahu apa yang dia mampu dan fans United layak mendapat yang lebih baik. Saat ini Di Maria tak cukup bagus semahal harganya. Performanya menurun drastis, tandasnya.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Dua Kali Tumbangkan Man United, Swansea Ditantang Buat Sejarah
Liga Inggris 22 Februari 2015, 22:29 -
Mourinho: Van Gaal Masih Butuh Waktu di United
Liga Inggris 22 Februari 2015, 20:04 -
Rooney Ngotot MU Pantas Menang Dari Swansea
Liga Inggris 22 Februari 2015, 16:43 -
Dijegal Swansea, Rooney Minta United Segera Bangkit
Liga Inggris 22 Februari 2015, 15:55 -
Van Gaal: Van Persie Tak Bisa Berlari Lagi
Liga Inggris 22 Februari 2015, 13:45
LATEST UPDATE
-
Man of the Match Inggris vs Albania: Myles Lewis-Skelly
Piala Eropa 22 Maret 2025, 05:11 -
Hasil Inggris vs Albania: Skor 2-0
Piala Eropa 22 Maret 2025, 04:41 -
Pesan Penyemangat Mees Hilgers Untuk Timnas Indonesia Usai Dihajar Australia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 04:32 -
Link Live Streaming Uruguay vs Argentina - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 22 Maret 2025, 03:30 -
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39