Redknapp: Arsenal Akan Finis Empat Besar
Editor Bolanet | 25 Desember 2014 23:56
Performa Arsenal pada paruh musim ini memang belum stabil. Mereka hanya sanggup bertengger di posisi enam pada klasemen Premier League dengan koleksi 27 poin dari 17 laga. Bahkan manajer Arsene Wenger kerap menjadi sasaran ejekan dari sejumlah suporter yang tidak puas akan kinerjanya sampai sejauh ini.
Aku tidak percaya mengapa Arsene Wenger akan mendapatkan hambatan. Arsenal adalah tim yang bagus. Saya masih berpikir mereka akan finis di empat besar. Mereka melakukannya setiap tahun dan saya tidak melihat mengapa mereka tidak akan melakukannya lagi tahun ini, ungkap Redknapp dalam konferensi pers.
Mereka memiliki pemain yang berkualitas dan beberapa pemain kunci mereka mengalami cedera. Permainan sepakbola mereka bagus. Mereka memiliki kecepatan, gerakan dan passing. Mereka adalah tim yang bagus untuk di tonton.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Redknapp Bantah Ingin Rekrut Tomas Kalas
Liga Inggris 28 November 2014, 21:46 -
Redknapp Anggap Bale Menjulang Berkat Jasa Pelatih Belanda
Liga Spanyol 21 November 2014, 10:42 -
Redknapp: Chelsea Tak Punya Kelemahan
Liga Inggris 20 November 2014, 12:14 -
Redknapp: Kandidat Juara Musim Ini Hanya Chelsea dan City
Liga Inggris 7 November 2014, 11:16 -
Redknapp Bela Keputusan Kontroversial Rodgers
Liga Inggris 7 November 2014, 07:49
LATEST UPDATE
-
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55 -
Thomas Tuchel Coret 3 Pemain Jelang Laga Inggris vs Albania, Siapa Saja?
Piala Eropa 21 Maret 2025, 23:04 -
5 Pemain Timnas Indonesia yang Bisa Meledak Saat Menghadapi Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 22:01 -
Manchester United Lagi Proses Transfer Striker Tajam Ligue 1 Ini
Liga Inggris 21 Maret 2025, 21:52
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39