Redknapp: Absennya Mertesacker Untungkan Arsenal
Rero Rivaldi | 29 November 2016 06:53
Bola.net - - memiliki sosok yang mampu mengubah permainan dan itu akan membantu mereka memanaskan bursa juara liga, menurut Jamie Redknapp.
The Gunners sudah lama tidak mencicipi gelar juara Inggris, usai kali terakhir memenangkannya dengan tidak pernah menelan kekalahan selama semusim di 03/04.
Arsene Wenger berharap rekor itu akan segera berakhir musim ini. Timnya kini hanya terpisah tiga angka dari puncak klasemen dan masih belum kalah sejak laga pembuka musim.
Redknapp lantas melihat bahwa pergeseran posisi Alexis Sanchez sebagai striker dan juga absennya Per Mertesacker sudah membawa perubahan yang positif untuk tim.
Arsenal jelas salah satu tim yang bisa memanaskan liga. Mereka punya sosok yang mampu mengubah permainan seperti Alexis Sanchez dan Mesut Ozil, dan Olivier Giroud terlihat seperti opsi yang bagus di bangku cadangan, tulis Redknapp di Sky Sports.
Lini pertahanan terlihat lebih baik dari sebelumnya. Sulit membayangkan mereka akan juara liga dengan Per Mertesacker di tim, namun Laurent Koscielny dan Shkodran Mustafi terlihat seperti duet yang solid.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Walcott Tak Lagi Memaksa Jadi Penyerang Tengah
Liga Inggris 28 November 2016, 22:55 -
Walcott Kejar Gol ke-10 Demi Mesin Kopi
Liga Inggris 28 November 2016, 21:48 -
McManaman: Kesalahan Bila Coret Arsenal Dari Kandidat Juara
Liga Inggris 28 November 2016, 15:15 -
Wilshere Punya Urusan Yang Belum Selesai di Arsenal
Liga Inggris 28 November 2016, 13:00 -
Henry: Arsenal Amat Membutuhkan Cazorla
Liga Inggris 28 November 2016, 12:54
LATEST UPDATE
-
Mees Hilgers dan Sandy Walsh Cedera, Rizky Ridho Main Inti Lawan Bahrain?
Tim Nasional 22 Maret 2025, 10:15 -
Hasil Lengkap Pertandingan Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 22 Maret 2025, 10:05 -
Jadwal Lengkap Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 22 Maret 2025, 10:05 -
Link Live Streaming Turnamen Bulu Tangkis Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 22 Maret 2025, 10:05 -
Jadwal Siaran Langsung Formula 1 China 2025 di Vidio, 21-23 Maret 2025
Otomotif 22 Maret 2025, 10:03 -
Link Live Streaming Formula 1 2025, Jangan Lupa Dukung Pembalap Jagoanmu!
Otomotif 22 Maret 2025, 10:03 -
Otomotif 22 Maret 2025, 10:03
-
Update Cedera Sandy Walsh: Tak Ada Patah Tulang dan Dislokasi
Tim Nasional 22 Maret 2025, 09:16
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39