Reaksi Netizen Usai MU Bungkam Chelsea: VARchester United
Ari Prayoga | 18 Februari 2020 07:21
Bola.net - Manchester United sukses mempermalukan Chelsea dengan dua gol tanpa balas di Stamford Bridge dalam laga Premier League 2019-20 pekan ke-26, Selasa (18/2/2020) dini hari WIB.
Dua gol kemenangan Manchester United masing-masing dicetak oleh Anthony Martial di akhir babak pertama dan Harry Maguire di pertengahan babak kedua.
Laga ini ini sendiri dipenuhi kontroversi terkait VAR. Pertama, ketika memutuskan tak memberikan kartu merah kepada Harry Maguire yang menendang Michy Batshuayi.
Selain itu, dua gol yang dicetak Chelsea di babak kedua, masing-masing lewat Kurt Zouma dan Olivier Giroud semuanya dianulir oleh VAR.
Bagaimana netizen merespons kesuksesan Manchester United membungkam Chelsea di Stamford Bridge? Baca halaman berikutnya ya, Bolaneters!
VAR Lebih Baik
Cuma Menang VAR
Statistik Luar Biasa Ighalo
Kredit untuk Lampard
Man of the Match: VAR
Suara Fans Arsenal
Sakitnya Tuh di Sini
VAR Teknologi Tak Berguna
VARchester United atau LiVARpool?
VAR Juara Sejati Musim Ini
Netizen ada-ada saja ya, Bolaneters!
Sumber: Twitter
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Pindah ke Chelsea, Hakim Ziyech Diklaim Salah Pilih Klub
Liga Inggris 17 Februari 2020, 21:59 -
Inilah Nike 'Tunnel Vision Merlin', Bola Resmi Premier League Terbaru
Liga Inggris 17 Februari 2020, 20:00 -
Solskjaer: Lampard Buat Chelsea Jadi Tim Berbahaya
Liga Inggris 17 Februari 2020, 19:40 -
Lawan Chelsea, Solskjaer Abaikan Rekor Apik Timnya Musim Ini
Liga Inggris 17 Februari 2020, 19:20 -
Chelsea Lancarkan Operasi Senyap untuk Transfer Jadon Sancho
Bundesliga 17 Februari 2020, 19:00
LATEST UPDATE
-
Ambisi Pribadi yang Justru Menelan Patrick Kluivert
Tim Nasional 21 Maret 2025, 15:20 -
Diogo Costa Bocorkan Obrolan dengan Ronaldo Sebelum Hentikan Penalti Eriksen
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:15 -
Tampil Gemilang Musim Ini, Ousmane Dembele Pantas Raih Ballon d'Or?!
Liga Eropa Lain 21 Maret 2025, 14:45 -
Bologna: Bukti Perencanaan Lebih Penting dari Pemain Bintang
Liga Italia 21 Maret 2025, 14:13 -
Maarten Paes di Timnas Indonesia: 14 Kali Kebobolan dari 7 Laga
Tim Nasional 21 Maret 2025, 13:45 -
Padahal Pegang Rekor, Harry Kane Merasa Gol-Golnya Dianggap Remeh
Piala Eropa 21 Maret 2025, 13:45
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39