Reaksi Fans Usai MU Kalahkan Wigan: Mainnya Gak Jelas, Berasa Fun Football, Boring!
Ari Prayoga | 9 Januari 2024 06:25
Bola.net - Manchester United sukses menumbangkan Wigan Athletic dengan skor 2-0 dalam laga putaran ketiga FA Cup 2023/2024 yang digelar di DW Stadium, Selasa (9/1/2024) dini hari WIB.
Dua gol kemenangan Manchester United di kandang Wigan masing-masing diciptakan oleh Diogo Dalot di babak pertama dan Bruno Fernandes lewat eksekusi penalti di paruh kedua.
Berkat hasil ini, Manchester United pun berhak melaju ke putaran keempat. Di babak 32 besar tersebut, Setan Merah akan berhadapan dengan pemenang laga replay antara Easleigh vs Newport County.
Meski menang, banyak fans Manchester United di media sosial X yang merasa tidak puas dengan performa tim kesayangan mereka. Berikut beberapa di antaranya.
Mainnya gak jelas
Mainnya serasa fun football
Membosankan!
Mainnya kureng banget
Tumben ya?
Yang penting menang!
Next harus lebih baik!
Sumber: X
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Jadwal Manchester United Hari Ini, 9 Januari 2024: Ditunggu Wigan
Liga Inggris 8 Januari 2024, 21:38 -
Eric Maxim Choupo-Moting Katakan 'Ya' Pada Manchester United
Liga Inggris 8 Januari 2024, 21:38 -
Bersih-bersih Tim, Sir Jim Ratcliffe Bakal Depak Casemiro dari MU?
Liga Inggris 8 Januari 2024, 21:22 -
Dua Alasan Kenapa Manchester United Tidak Mau Jual Permanen Jadon Sancho
Liga Inggris 8 Januari 2024, 21:08 -
Manchester United Rekrut Joshua Kimmich di Musim Panas 2024
Liga Inggris 8 Januari 2024, 20:51
LATEST UPDATE
-
2 Kesalahan Fatal Nathan Tjoe-A-On yang Berujung Gol-gol Australia
Tim Nasional 20 Maret 2025, 17:01 -
Langit Biru yang Mencekam: Laga Berat Argentina di Kandang Uruguay
Amerika Latin 20 Maret 2025, 15:59 -
Nomor 10 Timnas Indonesia: Dari Kurniawan Dwi Yulianto Turun ke Ole Romeny
Tim Nasional 20 Maret 2025, 15:35 -
Nonton Live Streaming Australia vs Indonesia di Kualifikasi Piala Dunia 2026
Tim Nasional 20 Maret 2025, 15:30 -
Jadwal Live Streaming Formula 1 Heineken Chinese Grand Prix 2025 di Vidio
Otomotif 20 Maret 2025, 15:29
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39 -
5 Target Alternatif untuk Man Utd Setelah Gagal Rekrut Geovany Quenda
Editorial 19 Maret 2025, 12:40