Ranieri Semprot Mahrez: Saya Ingin Lebih!
Afdholud Dzikry | 27 Desember 2016 10:45
Bola.net - - Pelatih Leicester City, Claudio Ranieri mengatakan bahwa Riyad Mahrez harus berbuat lebih baik lagi untuk tim setelah dia kehilangan tempat di tim utama The Foxes.
Riyad Mahrez memang tengah mengalami penurunan performa musim ini. Setelah musim lalu tampil gemilang dan menggondol penghargaan PFA Players' Player of the Year, gelandang Maroko tersebut justru merosot performanya musim ini.
Sejauh ini dia baru membuat tiga gol dan tiga assist dari 17 pertandingan. Bahkan dia harus rela kehilangan posisinya karena Ranieri lebih percaya Demarai Gray, seperti saat mereka kalah 0-2 dari Everton.
Dia tak dalam performa bagus saat ini dan saya ingin merangsangnya. Saya tak melihat dia melakukannya dengan baik di sesi latihan dan dia harus memberi lebih untuk tim. Saya ingin lebih, ujarnya.
Demarai (Gray) tampil bagus. Performanya bagus. Saya mengubah posisinya untuk memberikan keseimbangan lebih ketika menempatkan Mahrez di dalam, dan untuk menjaga pola 4-4-2 dengan (Marc) Albrighton, yang bisa membantu dua gelandang, tandasnya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Hasil Pertandingan Chelsea vs Bournemouth: Skor 3-0
Liga Inggris 26 Desember 2016, 23:58 -
Redknapp Sebut Hazard Pemain Terbaik Liga Inggris Musim Ini
Liga Inggris 26 Desember 2016, 23:46 -
Hasil Pertandingan Arsenal vs West Brom: Skor 1-0
Liga Inggris 26 Desember 2016, 23:42 -
Wenger Beber Alasan Walcott dan Chamberlain Tak Main Lawan West Brom
Liga Inggris 26 Desember 2016, 23:03 -
Ini Alasan Mourinho Tak Bawa Rooney untuk Hadapi Sunderland
Liga Inggris 26 Desember 2016, 22:49
LATEST UPDATE
-
Depok, dari Sana Mengalir Darah Indonesia di Tubuh Miliano Jonathans
Tim Nasional 25 Maret 2025, 16:39 -
Bolivia vs Uruguay: Adu Strategi dan Ketahanan di Ketinggian El Alto
Amerika Latin 25 Maret 2025, 15:56 -
Pengakuan Patrick Kluivert Tentang Kabar Naturalisasi Miliano Jonathans
Tim Nasional 25 Maret 2025, 15:48 -
Cara Nonton Live Streaming Timnas China vs Timnas Australia dari HP
Piala Dunia 25 Maret 2025, 15:35 -
Barcelona Mencari Bek Kanan, Jeremie Frimpong jadi Pilihan?
Liga Spanyol 25 Maret 2025, 15:22
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Terbaik Dunia 2015 Versi Yaya Toure
Editorial 25 Maret 2025, 12:29 -
5 Pemain yang Bisa Jadi Penerus Ronaldo di Timnas Portugal
Editorial 25 Maret 2025, 11:53 -
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10