Ranieri Indikasikan Moura Gabung MU
Serafin Unus Pasi | 14 Januari 2018 02:50
Bola.net - - Winger PSG, Lucas Moura diyakini akan segera berseragam Manchester United menurut pandangan Claudio Ranieri.
Sosok Moura sendiri tengah berada di ambang pintu keluar PSG. Sang pemain minim mendapatkan jam bermain musim ini sehingga ia diyakini akan pindah di bulan Januari nanti.
Sejauh ini ada dua tim yang getol dihubungkan dengan mantan pemain Sao Paolo ini. Yang pertama adalah klub Prancis, Nantes dan klub lainnya adalah rakasas EPL, Manchester United.
Ranieri yang saat ini melatih Nantes percaya bahwa timnya tidak akan mendapatkan Moura karena sang pemain sudah mantap untuk pindah ke MU. Dia [Moura] adalah pemain kelas atas, buka Ranieri kepada Le Parisien.
Bersama kami, dia bisa bermain di Liga yang sudah ia kenal dengan baik ketimbang bermain sebagai pemain cadangan PSG atau pergi ke negara lain.
Dia seharusnya bisa kami datangkan saat ini dan situasi ini akan menguntungkannya karena dia berjarak 6 bulan dari Piala Dunia. Namun dia sudah membuat keputusan lain, jadi kami tidak akan memikirkannya lagi. tutup mantan pelatih Leicester City tersebut.
Baca Juga:
- Luar Biasa, MU Bakal Bikin De Gea Setara Paul Pogba
- Eks Bos Spurs Klaim Karir Mkhitaryan Bisa Naik Lagi Bersama Arsenal
- Masuk Incaran MU, Agen Akui Jorginho Bisa Tinggalkan Napoli
- Transfer Moura ke MU Bisa Buyar Gara-gara Istri di Maria
- Diminati MU, Leicester Ingin Pertahankan Jamie Vardy
- Termasuk Ozil, Inilah Daftar Pemain Liga Inggris yang Habis Kontrak Akhir Musim Ini
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Neymar Jadi Bagian Rencana Masa Depan Madrid
Liga Inggris 13 Januari 2018, 23:00 -
Transfer Moura ke MU Bisa Buyar Gara-gara Istri di Maria
Liga Inggris 13 Januari 2018, 18:00 -
PSG Siap Bobol Rekening untuk Gaet Kante
Liga Eropa Lain 13 Januari 2018, 16:00 -
Selain Messi, Tak Ada Pemain Lain Layak Dihargai di Atas 100 Juta Euro
Liga Spanyol 12 Januari 2018, 19:44 -
Ronaldo: Gabung PSG Berarti Langkah Mundur untuk Neymar
Liga Spanyol 12 Januari 2018, 15:50
LATEST UPDATE
-
Link Live Streaming Uruguay vs Argentina - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 22 Maret 2025, 03:30 -
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55 -
Thomas Tuchel Coret 3 Pemain Jelang Laga Inggris vs Albania, Siapa Saja?
Piala Eropa 21 Maret 2025, 23:04 -
5 Pemain Timnas Indonesia yang Bisa Meledak Saat Menghadapi Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 22:01
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39