Ranieri: Ada 'Kekuatan' di Skuat Leicester Sejak Pramusim
Editor Bolanet | 14 April 2016 12:16
Sebagaimana diketahui, Ranieri merupakan pelatih yang ditunjuk The Foxes musim ini untuk menggantikan pelatih Nigel Pearson yang dipecat musim panas lalu.
Dan baru-baru ini dikatakan Ranieri bahwa dirinya telah merasa ada sesuatu yang istimewa dalam skuat The Foxes sejak dirinya mengambil alih tongkat kepelatihan.
Saya telah menyadari selama pramusim di Austria bahwa tim ini memiliki moral yang kuat. Mereka adalah pemain hebat yang akan menghadapi momen bersejarah dalam hidup mereka dengan penuh tanggung jawab, ujarnya.
Kami bekerja keras setiap pekan, kemudian pertandingan pun tiba, tapi kami tertawa dan tersenyum di ruang ganti sebelum itu. Tak ada yang malu-malu untuk tertawa, tandasnya.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Setelah Iwobi, Inilah Calon Bintang Muda Arsenal
Liga Inggris 13 April 2016, 23:57 -
Chelsea Tertarik Datangkan Antonio Rudiger
Liga Inggris 13 April 2016, 23:52 -
Nainggolan Dikabarkan Tolak Gabung Chelsea
Liga Inggris 13 April 2016, 23:47 -
Termasuk Walcott, Arsenal Siap Lepas Enam Talenta Inggris Ini
Liga Inggris 13 April 2016, 22:45 -
Jack Wilshere Segera Kembali ke Tim Utama Arsenal
Liga Inggris 13 April 2016, 22:39
LATEST UPDATE
-
Palu Sudah Diketuk, Juventus Sahkan Pengangkatan Igor Tudor Usai Pecat Motta
Liga Italia 23 Maret 2025, 23:20
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39