'Ramsey Sekarang Bukan Aaron Ramsey Musim Lalu'
Editor Bolanet | 16 Oktober 2014 17:38
Gelandang asal Wales tersebut tengah mengalami cedera hamstring yang dia derita saat melawan Tottenham Hotspur pada akhir bulan lalu. Namun baru-baru ini cedera semakin membaik dan diperkirakan akan comeback dalam beberapa hari ke depan.
Dan diungkapkan Smith, awal musim ini Ramsey belum menunjukkan performa terbaiknya seperti yang telah dia tunjukkan pada musim lalu. Namun Smith yakin Ramsey akan segera menemukan kembali performa terbaiknya pasca cedera.
Cedera ini adalah sebuah motivasi. Mungkin ini adalah sedikit istirahat untuk melakukan lebih baik lagi, karena Aaron Ramsey awal musim ini bukanlah Aaron Ramsey dari musim lalu, ujarnya.
Dia tampak sedikit letih dan tentu saja tak menampilkan performa terbaik, jadi kembalinya dia saya harap akan menjadi awal dari Ramsey yang sebenarnya, tandasnya[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Masih Setia di Arsenal, Joel Campbell Tolak Inter
Liga Inggris 15 Oktober 2014, 16:16 -
Putus Cinta, Ozil Dituduh Rebut Pacar Eks Pemain Bayern
Bolatainment 15 Oktober 2014, 15:54 -
Thauvin Goyah, Para Raksasa Inggris Siaga
Liga Inggris 15 Oktober 2014, 15:15 -
Chamberlain Terpukau Lihat Kemampuan Free Kick Alexis
Liga Inggris 15 Oktober 2014, 12:20 -
Chamberlain Sebut Arteta Sebagai 'Bapak' Para Pemain Arsenal
Liga Inggris 15 Oktober 2014, 11:48
LATEST UPDATE
-
5 Pemain Timnas Indonesia yang Bisa Meledak Saat Menghadapi Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 22:01 -
Manchester United Lagi Proses Transfer Striker Tajam Ligue 1 Ini
Liga Inggris 21 Maret 2025, 21:52 -
Dani Pedrosa Jagokan Marc Marquez Tembus 100 Kemenangan di MotoGP Tahun Ini Juga
Otomotif 21 Maret 2025, 17:32 -
Andai Rajin Latihan, Eden Hazard Bisa Sehebat Ronaldo atau Messi!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 16:30 -
Tekanan di Pundak Patrick Kluivert Saat Timnas Indonesia Jumpa Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 16:23
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39