Ramsey Incar Ban Kapten Arsenal
Editor Bolanet | 31 Juli 2015 03:57
Ramsey gabung Arsenal pada tahun 2008 lalu. Setelah sempat dipinjamkan ke Nottingham Forest dan Cardiff City, gelandang asal Wales itu kini menjadi salah satu gelandang andalan Arsene Wenger.
Hingga saat ini, Ramsey sudah tampil sebanyak 225 bagi The Gunners. Gelandang 24 tahun itu pun meyakini bahwa hal tersebut sudah membuatnya pantas untuk bisa memimpin skuat Arsenal. Apalagi, ia juga pernah dipercaya Wenger untuk menjadi Kapten di skuat tersebut pada musim panas lalu di laga pra musim kontra Boreham Wood.
Saya sudah mencatatkan banyak laga sekarang. Saya jelas merasa sebagai salah satu pemimpin di sini. Namun saya merasa grup para pemain ini memiliki kemampuan kepemimpinannya sendiri-sendiri, seru Ramsey pada ESPN.
Senang rasanya diberi kepercayaan memakai ban kapten, walaupun itu hanya sekedar laga persahabatan. Namun hal itu merupakan sesuatu yang ingin saya raih suatu hari nanti, yakni menjadi kapten, tegasnya. [initial]
Baca Juga:
- Ramsey Puji Kehandalan Wenger Poles Pemain Muda
- Aaron Ramsey Indikasikan Bersedia Gabung Barcelona
- Ramsey Berharap Dimainkan Sebagai Gelandang Tengah
- Di Arsenal, Ramsey Merasa Seperti Bayi
- Ramsey Yakin Arsenal Mampu Raih Trofi Premier League
- Ramsey Impikan Debut Euro
- Ramsey: Arsenal Bisa Meraih Gelar Liga
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Hina Spurs, Neville Justru Puji Wilshere
Liga Inggris 30 Juli 2015, 23:01 -
Napoli Sengaja Pasang Bandrol Tinngi Agar Higuain Tak Pergi
Liga Italia 30 Juli 2015, 18:34 -
Valencia Tawarkan Negredo ke Arsenal dan Liverpool
Liga Spanyol 30 Juli 2015, 18:25 -
Ini Kata Terry Jelang Derby London dan Cech Sebagai Lawan
Liga Inggris 30 Juli 2015, 17:39 -
Agen: Niang Masih Ingin Bermain Bersama Milan
Liga Italia 30 Juli 2015, 16:02
LATEST UPDATE
-
Patrick Kluivert Tak Punya Pilihan, Timnas Indonesia Harus Kalahkan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:16 -
Media Belanda Ikut Analisis Peluang Timnas Indonesia ke Piala Dunia 2026
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:02 -
Hadapi Bahrain, Rizky Ridho Disebut Cocok Kembali Berduet dengan Jay Idzes
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:55 -
Rekor Pertemuan Timnas Indonesia vs Bahrain: Saatnya Garuda Bangkit!
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:34 -
Belajar dari Kekalahan, Ini Solusi Pertahanan Timnas Indonesia vs Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:19 -
3 Pemain Bahrain yang Bisa Jadi Mimpi Buruk Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:06 -
Pujian Setinggi Langit Bos Inggris untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 21:16 -
Cedera Tidak Parah, Alisson Becker Siap Perkuat Liverpool Setelah Jeda
Liga Inggris 22 Maret 2025, 21:00
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39