Ramsey: Arsenal Ambil Sisi Positif Dari Tersingkir di UCL
Editor Bolanet | 22 Maret 2015 21:43
Namun Arsenal rupanya tidak terpengaruh kekalahan tersebut dan berhasil bangkit di pertandingan berikutnya. Pasukan Arsene Wenger baru saja mengalahkan dengan skor 2-1 di St James' Park dalam lanjutan kompetisi Premier League.
[Melawan Monaco] benar-benar mengecewakan tapi kami mengambil sisi positif dari itu juga. Kami pergi ke sana dan menang 2-0 padahal tidak banyak tim yang bisa melakukan. Mereka tidak kebobolan banyak di sana sehingga kami mengambil banyak pelajaran dari pertandingan itu, ujar Ramsey di situs resmi klub.
Kami sedang berjalan bagus saat ini dan kami hanya ingin menjaga itu hari ini. Kami pulang dengan membawa tiga poin. Kami sudah tak sabar untuk bertemu dengan tim nasional dan bernafas sedikit dari sepakbola di klub.
Kemenangan ini membuat Arsenal tetap menjaga posisi mereka di peringkat ketiga setelah mengumpulkan 60 poin dari 30 laga.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Hasil Pertandingan: Newcastle 1 - 2 Arsenal
Liga Inggris 21 Maret 2015, 23:53 -
Timpang, Wenger Tetap Nilai Newcastle Berbahaya
Liga Inggris 21 Maret 2015, 06:48 -
Bellamy: Ferguson Ingin Tarik Saya ke Man United
Liga Inggris 21 Maret 2015, 01:41 -
Preview & Prediksi Premier League: Newcastle vs Arsenal
Liga Inggris 20 Maret 2015, 18:01 -
Data dan Fakta Menarik Premier League Newcastle vs Arsenal
Liga Inggris 20 Maret 2015, 18:00
LATEST UPDATE
-
Mees Hilgers dan Sandy Walsh Cedera, Rizky Ridho Main Inti Lawan Bahrain?
Tim Nasional 22 Maret 2025, 10:15 -
Hasil Lengkap Pertandingan Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 22 Maret 2025, 10:05 -
Jadwal Lengkap Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 22 Maret 2025, 10:05 -
Link Live Streaming Turnamen Bulu Tangkis Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 22 Maret 2025, 10:05 -
Jadwal Siaran Langsung Formula 1 China 2025 di Vidio, 21-23 Maret 2025
Otomotif 22 Maret 2025, 10:03 -
Link Live Streaming Formula 1 2025, Jangan Lupa Dukung Pembalap Jagoanmu!
Otomotif 22 Maret 2025, 10:03 -
Otomotif 22 Maret 2025, 10:03
-
Update Cedera Sandy Walsh: Tak Ada Patah Tulang dan Dislokasi
Tim Nasional 22 Maret 2025, 09:16
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39