Raiola: Misi Utama Ibra Adalah Juara Premier League
Rero Rivaldi | 22 Desember 2016 14:10
Bola.net - - Agen Zlatan Ibrahimovic, Mino Raiola, mengatakan bahwa misi utama yang dimiliki oleh kliennya saat ini adalah meraih trofi Premier League bersama Manchester United.
Pasalnya, sepanjang karir profesionalnya, Ibra sudah menaklukkan lima liga top Eropa, kecuali Inggris. Sang striker berharap hal tersebut bisa ia lakukan di United.
Ibrahimovic bergabung dengan tim Setan Merah usai kontraknya bersama PSG habis di musim panas. Usianya yang sudah memasuki 35 tahun membuat banyak orang sempat meragukan kemampuannya, namun demikian sejauh ini eks pemain Barcelona dan AC Milan itu sudah membuat 16 gol dalam 25 penampilan di semua kompetisi.
Ketika ditanya apakah sang pemain kini sudah memberikan 'pencerahan' di United, Raiola mengatakan di talkSPORT: Dia adalah pencerahan untuk Inggris. Untuk seluruh dunia, dia bukan lagi sebuah pencerahan.
Tujuan utamanya sekarang adalah memenangkan Premier League. Ini adalah satu-satunya liga yang tidak pernah ia menangkan, namun pernah ia ikuti.
United kini tengah bersiap untuk menghadapi Sunderland di laga Boxing Day yang akan dimainkan pekan depan.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
'Om Telolet Om' Man City Catut Nama Raisa
Bolatainment 21 Desember 2016, 22:48 -
Raiola dan MU Akan Bicarakan Kontrak Baru Ibrahimovic
Liga Inggris 21 Desember 2016, 22:45 -
Savage Bantah Ozil Pemain Malas
Liga Inggris 21 Desember 2016, 20:27 -
Ibrahimovic: Lindelof Siap Gabung Klub Besar
Liga Inggris 21 Desember 2016, 19:25 -
Lindelof Siap Jalani Laga Perpisahan di Benfica
Liga Inggris 21 Desember 2016, 18:31
LATEST UPDATE
-
Cristiano Ronaldo Tanggapi Selebrasi 'Siu' Rasmus Hojlund: Bukan Masalah
Piala Eropa 23 Maret 2025, 07:30 -
Barcelona Fokus Rekrut Striker Baru, Luis Diaz Jadi Target Utama
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 07:15 -
Chelsea Siapkan Lima Wonderkid untuk Masa Depan Klub
Liga Inggris 23 Maret 2025, 07:02 -
Masa Depan Luka Modric: Impian Pensiun di Real Madrid
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 07:00 -
Alexander Isak vs Julian Alvarez: Siapa yang Cocok untuk Liverpool?
Liga Inggris 23 Maret 2025, 06:45 -
Perkiraan Susunan Pemain Juventus Andai Jadi Dilatih Roberto Mancini
Liga Italia 23 Maret 2025, 06:30 -
Marcus Rashford Harus Kembali ke Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 06:02 -
Phil Foden di Bawah Tekanan: Kesulitan di Klub, Main Buruk di Timnas Inggris
Piala Dunia 23 Maret 2025, 06:00
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39