Rafinha: PSG? Untuk Juara Barca Harus Kalahkan yang Terbaik
Rero Rivaldi | 16 Desember 2016 09:54
Bola.net - - mengatakan bahwa skuat tidak terlalu ambil pusing mengenai undian yang mereka dapatkan di babak 16 besar Liga Champions musim ini.
Meski lolos sebagai juara grup, tim asuhan Luis Enrique mendapatkan undian berat melawan PSG, juara Paris yang sebenarnya sudah beberapa kali mereka singkirkan di beberapa tahun terakhir.
Namun demikian, tetap saja PSG merupakan tim yang berpotensi untuk merusak keinginan Barcelona menjadi juara kompetisi Eropa di musim kompetisi kali ini.
Rafinha sendiri lantas mengatakan bahwa untuk bisa menjadi yang terbaik, tim memang harus siap untuk melawan semua lawan dengan level yang setara, inilah yang membuat Barcelona tidak terlalu khawatir dengan undian melawan PSG.
Untuk bisa memenangkan Liga Champions anda harus bisa menang melawan yang terbaik. Kami selalu bertemu dengan yang terbaik, memang demikian. Kami harus bisa mengalahkan mereka semua untuk bisa meraih apa yang kami mau, tutur Rafinha menurut Marca.
Barcelona tengah bersiap untuk menghadapi Espanyol di laga lanjutan La Liga yang akan berlangsung akhir pekan ini.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Agen Tegaskan Bacca Bahagia di Milan
Liga Italia 15 Desember 2016, 23:29 -
Iniesta: Duel Lawan PSG Seperti Laga Klasik
Liga Champions 15 Desember 2016, 08:12 -
Evolusi Logo Klub-klub Elit Eropa
Open Play 14 Desember 2016, 16:25 -
Keita: Barca Sempurna untuk Lionel Messi
Liga Spanyol 14 Desember 2016, 14:50 -
Emery: Barca? PSG Masih Bisa Lolos
Liga Champions 14 Desember 2016, 13:40
LATEST UPDATE
-
Franck Ribery Ungkap Hampir Kehilangan Kaki Setelah Pensiun
Liga Eropa Lain 23 Maret 2025, 00:32 -
Arsenal Tak Punya Alasan Gagal Juara Jika Datangkan Pemain Ini
Liga Inggris 23 Maret 2025, 00:01 -
Patrick Kluivert Tak Punya Pilihan, Timnas Indonesia Harus Kalahkan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:16 -
Media Belanda Ikut Analisis Peluang Timnas Indonesia ke Piala Dunia 2026
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:02 -
Hadapi Bahrain, Rizky Ridho Disebut Cocok Kembali Berduet dengan Jay Idzes
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:55 -
Rekor Pertemuan Timnas Indonesia vs Bahrain: Saatnya Garuda Bangkit!
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:34 -
Belajar dari Kekalahan, Ini Solusi Pertahanan Timnas Indonesia vs Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:19 -
3 Pemain Bahrain yang Bisa Jadi Mimpi Buruk Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:06 -
Pujian Setinggi Langit Bos Inggris untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 21:16
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39