QPR Resmikan Kedatangan Vargas

Editor Bolanet | 22 Agustus 2014 02:59
QPR Resmikan Kedatangan Vargas
Eduardo Vargas akan meramaikan Premier League (c) qpr.co.uk
- Salah satu penyerang di Piala Dunia 2014, Eduardo Vargas (24) akhirnya resmi berlabuh di .

Vargas didatangkan dari dengan status pinjaman selama satu musim, manajer QPR, Harry Redknapp tak bisa menyembunyikan kebahagiaannya atas perekrutan tersebut.

Vargas adalah pemain berkualitas. Ia tajam, cerdik dan sangat hidup dengan atau tanpa bola.

Ia bisa bermain sebagai nomor sembilan, ia bisa bermain di  belakang, ia bisa bermain melebar, ia sangat bisa bermain di beberapa posisi yang berbeda. ujar Redknapp pada qpr.co.uk.

Mengenakan jersey nomor punggung 24 di Loftus Road, Vargas akan ditemani rekannya di timnas Chile, Mauricio Isla.

Vargas merupakan pemain keenam yang diboyong Redknapp musim panas ini, beberapa di antaranya adalah pemain Belanda Leroy Fer dan Rio Ferdinand. [initial]

 (qpr/dct)