Putaran Ketiga FA Cup 2014-15 Hasilkan Dua Ulangan Final
Editor Bolanet | 9 Desember 2014 02:59
Bolaneters tentu masih ingat bagaimana Arsenal mengalahkan Hull City dalam final FA Cup 2014. Siapa sangka dua tim itu kembali harus bertatap muka di babak awal FA Cup 2014-15. Ulangan final 1988 antara Wimbledon versus juga akan tersaji di putaran ketiga ini. Kala itu Wimbledon menang 1-0.
Manchester United yang langsung tersingkir di Capital One Cup, memiliki peluang bagus karena akan menghadapi pemenang antara Acrington (League Two) kontra Yeovil (League One) yang belum menyelesaikan putaran kedua. Sementara itu Manchester City dan Chelsea akan menghadapi wakil dari Championship Division.
Berikut hasil drawing putaran ketiga FA Cup 2014-15 yang akan dimulai pada tanggal 3 Januari 2015.
Arsenal v
v Ipswich
Stoke v Wrexham
Charlton v Blackburn
Dover Athletic v Crystal Palace
AFC Wimbledon v
Manchester City v Sheffield Wednesday
Aldershot/Rochdale v Nottingham Forest
West Bromwich v Gateshead
Blythe Spartans v Birmingham
Aston Villa v Blackpool
Rotherham v Bournemouth
Huddersfield v Reading
Oxford/Tranmere v
Cardiff v Colchester
Bolton v Wigan
v Leeds
v
Millwall v Bradford
Derby v Southport
Brentford v Brighton
Fulham v Wolves
Leicester v
Scunthorpe/Worcester v Chesterfield
v West Ham
Cambridge/Mansfield v Bury/Luton
v Watford
Barnsley/Chester v Middlesbrough
v Sheffield United
Accrington/Yeovil v Manchester United
Preston v Norwich
Doncaster v Bristol Rovers. [initial]
Update Berita Sepak Bola Inggris mu di sini
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Mourinho: Cech Masih Punya Tempat di Chelsea
Liga Inggris 8 Desember 2014, 21:22 -
Mourinho: Tim Saya Tak Akan Parkir Bus Seperti Newcastle
Liga Inggris 8 Desember 2014, 17:45 -
Wenger Tak Pedulikan Patahnya Rekor Unbeaten Chelsea
Liga Inggris 8 Desember 2014, 15:42 -
Pengadilan di Matchday Pemungkas
Liga Champions 8 Desember 2014, 15:03 -
Akhiri Rekor Unbeaten Chelsea, Janmaat Mengaku Beruntung
Liga Inggris 8 Desember 2014, 13:16
LATEST UPDATE
-
Pujian Setinggi Langit Bos Inggris untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 21:16 -
Cedera Tidak Parah, Alisson Becker Siap Perkuat Liverpool Setelah Jeda
Liga Inggris 22 Maret 2025, 21:00 -
Diincar MU, Striker Eintracht Frankfurt Itu Siap Pindah Klub
Liga Inggris 22 Maret 2025, 20:28 -
Lupakan Australia, Timnas Indonesia Fokus Hadapi Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 19:57
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39