Punya Falcao, Van Gaal Tak Menyesal Lepas Welbeck
Editor Bolanet | 10 Maret 2015 18:30
- Pelatih Manchester United, Louis van Gaal menegaskan bahwa dirinya sangat bahagia memiliki dalam timnya. Penegasan ini muncul setelah timnya dibungkam Danny Welbeck.
Seperti diketahui, Welbeck, yang merupakan mantan pemain United, pindah dari Old Trafford ke Arsenal musim panas lalu karena tak mendapatkan tempat di skuat Van Gaal. Sebagai gantinya, Van Gaal mendatangkan Falcao dari AS Monaco dengan status pinjaman.
Welbeck sendiri menjadi mimpi buruk bagi Van Gaal. Gol pemain berharga 16 juta poundsterling itu memastikan Arsenal menyingkirkan United di FA Cup, sekaligus membawa Arsenal ke semifinal.
Ditanya wartawan usai pertandingan, apakah Van Gaal menyesal melepas Welbeck dan mendatangkan Falcao? Van Gaal membantahnya.
Dia (Falcao) telah mencetak empat gol, memiliki tiga atau empat assist dan dia mampu menstimulus pemain lain. Jadi itu adalah apa yang bisa dilihat dari profesinya, tegasnya.
Tapi sekarang ini mudah bagi anda untuk mengatakan bahwa saya menyesal, dan anda bahagia dengan itu, tandasnya.[initial]
(exp/dzi)
Seperti diketahui, Welbeck, yang merupakan mantan pemain United, pindah dari Old Trafford ke Arsenal musim panas lalu karena tak mendapatkan tempat di skuat Van Gaal. Sebagai gantinya, Van Gaal mendatangkan Falcao dari AS Monaco dengan status pinjaman.
Welbeck sendiri menjadi mimpi buruk bagi Van Gaal. Gol pemain berharga 16 juta poundsterling itu memastikan Arsenal menyingkirkan United di FA Cup, sekaligus membawa Arsenal ke semifinal.
Ditanya wartawan usai pertandingan, apakah Van Gaal menyesal melepas Welbeck dan mendatangkan Falcao? Van Gaal membantahnya.
Dia (Falcao) telah mencetak empat gol, memiliki tiga atau empat assist dan dia mampu menstimulus pemain lain. Jadi itu adalah apa yang bisa dilihat dari profesinya, tegasnya.
Tapi sekarang ini mudah bagi anda untuk mengatakan bahwa saya menyesal, dan anda bahagia dengan itu, tandasnya.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Savage Sebut Di Maria Semakin Memble
Liga Inggris 9 Maret 2015, 22:35 -
Man United Siapkan 20 Juta Pounds Untuk Depay
Liga Inggris 9 Maret 2015, 22:12 -
Hadapi MU, Parlour Minta Arsenal Pakai Spirit Saat Kalahkan City
Liga Inggris 9 Maret 2015, 21:50 -
Jumpa Arsenal, Adrenalin Di Maria Semakin Terpacu
Liga Inggris 9 Maret 2015, 21:46 -
Mata: Laga MU vs Arsenal Akan Sangat Menarik
Liga Inggris 9 Maret 2015, 19:18
LATEST UPDATE
-
Palu Sudah Diketuk, Juventus Sahkan Pengangkatan Igor Tudor Usai Pecat Motta
Liga Italia 23 Maret 2025, 23:20
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39