Pujian Lampard Kepada Oscar
Editor Bolanet | 24 November 2013 22:17
Musim ini memang berjalan luar biasa bagi Oscar. Dirinya mendapat kepercayaan penuh dari pelatih baru Chelsea, Jose Mourinho sebagai pengatur serangan The Blues. Tak tanggung-tanggung, nama yang 'disingkirkannya' adalah pemain terbaik Chelsea dua musim terakhir, Juan Mata.
Melihat performa tersebut, Lampard tanpa ragu menyebut Oscar memiliki prasyarat untuk menjadi pemain hebat. Dirinya pun yakin Oscar merupakan masa depan bagi Chelsea.
Oscar dapat menjadi pemain yang memiliki posisi tertinggi dan dia bisa lebih baik lagi. Dia bermain dengan kematangan seperti seseorang yang jauh dari usianya saat ini, puji Lampard.
Saya belum pernah melihat pemain dengan kinerja luar biasa sepertinya. Performanya luar biasa, gerakannya konstan dan memiliki penguasaan bola yang mematikan, tandasnya.
Oscar dan Lampard sendiri menjadi pahlawan The Blues di laga terakhir melawan West Ham. Bila Lampard menjadi pahlawan dengan dua golnya, Oscar melengkapi kemenangan dengan satu gol dari kakinya.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Mourinho Bandingkan Cole dengan Pemain Tenis
Liga Inggris 23 November 2013, 23:25 -
Clarke: Mourinho Terlalu Banyak Berkelit
Liga Inggris 23 November 2013, 23:05 -
Mourinho Belum Putuskan Pilih Cech Atau Courtois
Liga Inggris 23 November 2013, 22:33 -
Pangkas Rambut, Mourinho Siap Mulai Perang?
Bolatainment 23 November 2013, 16:54 -
Mourinho Blokir Penjualan Ramires
Liga Inggris 23 November 2013, 15:52
LATEST UPDATE
-
Mees Hilgers dan Sandy Walsh Cedera, Rizky Ridho Main Inti Lawan Bahrain?
Tim Nasional 22 Maret 2025, 10:15 -
Hasil Lengkap Pertandingan Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 22 Maret 2025, 10:05 -
Jadwal Lengkap Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 22 Maret 2025, 10:05 -
Link Live Streaming Turnamen Bulu Tangkis Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 22 Maret 2025, 10:05 -
Jadwal Siaran Langsung Formula 1 China 2025 di Vidio, 21-23 Maret 2025
Otomotif 22 Maret 2025, 10:03 -
Link Live Streaming Formula 1 2025, Jangan Lupa Dukung Pembalap Jagoanmu!
Otomotif 22 Maret 2025, 10:03 -
Otomotif 22 Maret 2025, 10:03
-
Update Cedera Sandy Walsh: Tak Ada Patah Tulang dan Dislokasi
Tim Nasional 22 Maret 2025, 09:16
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39