Pujian Donny van de Beek untuk Mason Mount
Serafin Unus Pasi | 20 Juli 2023 21:55
Bola.net - Gelandang Manchester United, Donny van de Beek menyambut kedatangan Mason Moount ke Old Trafford. Ia menilai sang playmaker bakal jadi pemain yang bagus untuk Setan Merah.
Mount merupakan rekrutan pertama Manchester United di musim panas ini. Sang playmaker ditebus dari Chelsea dengan bayaran mencapai 60 juta pounds.
Sang playmaker langsung dilibatkan dalam skuat Manchester United. Ia langsung ikut sesi latihan MU sejak awal bulan kemarin dan dilibatkan dalam dua uji coba MU.
Van de Beek mengaku senang dengan kedatangan Mount. Ia menilai sang playmaker bakal membuat MU semakin kuat.
Simak komentar Van de Beek selengkapnya di bawah ini.
Pemain Bagus
Kepada Manchester Evening News, Van de Beek mengungkapkan kekagumannya terhadapa sosok Mount.
Ia menilai Mount adalah pemain yang bagus sehingga ia bisa membuat Setan Merah lebih tangguh di musim depan.
"Ya, dia [Mount] adalah pemain yang sangat bagus. Saya sudah menghadapi Mason di masa lalu, jadi saya sudah mengenalnya sejak lama," buka Van de Beek.
Kepribadian Baik
Van de Beek juga memberikan kesan-kesannya saat menjadi rekan setim Mount di Manchester United.
Ia menyebut sang playmaker memiliki kepribadian yang baik sehingga ia nyaman bermain dengannya.
"Dia tidak hanya seorang pemain yang hebat, tetapi ia juga pribadi yang hebat juga. Jadi sangat menyenangkan bisa memiliki rekan setim sepertinya," ia menandaskan.
Bahu Membahu
Van den Beek dan Mason Mount akan saling bahu membahu selama pra musim Manchester United.
Keduanya masuk dalam 31 pemain yang dibawa Erik Ten Hag untuk mengikuti pra musim di Amerika Serikat.
Klasemen Premier League
(Manchester Evening News)
Baca Juga:
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Erik Ten Hag: Jonny Evans Bakal Berguna untuk Manchester United
Liga Inggris 19 Juli 2023, 23:56 -
Comeback dan Cetak Gol untuk MU, Donny van de Beek Girang Bukan Kepalang
Liga Inggris 19 Juli 2023, 23:28 -
Profil Dan Gore, Penerus Tahta Bruno Fernandes di Manchester United
Liga Inggris 19 Juli 2023, 22:49
LATEST UPDATE
-
Franck Ribery Masih Merasa Ballon d'Or 2013 Miliknya
Liga Champions 23 Maret 2025, 05:32 -
Cristiano Ronaldo Tak Masalah Rasmus Hojlund Tiru Selebrasinya
Piala Eropa 23 Maret 2025, 05:02 -
Barcelona Pernah Tolak Rekrut Julian Alvarez Seharga 22 Juta Euro
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 04:32 -
Rashford dan Foden Tak Punya Banyak Kesempatan Lagi di Timnas Inggris
Piala Eropa 23 Maret 2025, 04:15 -
Timnas Inggris Ingin Tampil dengan Gaya Premier League? Jangan Naif, Tuchel!
Piala Dunia 23 Maret 2025, 03:45 -
Barcelona Pertimbangkan Ademola Lookman sebagai Alternatif di Lini Serang
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 03:32 -
Tuchel Evaluasi Kemenangan Pertamanya: Inggris Butuh Peningkatan
Piala Dunia 23 Maret 2025, 03:15 -
Juventus Siap Pecat Thiago Motta, Igor Tudor Jadi Kandidat Utama Penggantinya
Liga Italia 23 Maret 2025, 03:03 -
Inter Milan Bidik Arda Guler Jika Gagal Gaet Nico Paz
Liga Italia 23 Maret 2025, 03:02
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39