PSV Siap Datangkan Januzaj di Musim Panas
Editor Bolanet | 4 Mei 2015 17:26
- Direktur teknik PSV Eindhoven Marcel Brands mengatakan bahwa pihaknya tidak menutup pintu bagi Adnan Januzaj untuk bergabung pada musim panas mendatang.
Pemain muda asal Belgia itu merupakan salah satu pilihan utama di Manchester United saat masih ditangani David Moyes. Namun kini Januzaj kurang mendapat tempat di bawah arahan manajer Louis Van Gaal.
Muncul spekulasi bahwa pihak United siap meminjamkan pemain yang bersangkutan di musim depan agar karirnya tidak terhambat. PSV disebut sebagai salah satu klub yang berminat mendatangkan Januzaj dan siap untuk mewujudkan transfer tersebut.
Apabila pemain seperti Januzaj ingin bermain di Liga Champions bersama kami maka proses transfer sangat memungkinkan, ujar Brands kepada Tutto Juve.
Pemain berusia 20 tahun itu hanya bermain 26 kali di semua ajang kompetisi yang diikuti United musim ini.[initial]
(if/ada)
Pemain muda asal Belgia itu merupakan salah satu pilihan utama di Manchester United saat masih ditangani David Moyes. Namun kini Januzaj kurang mendapat tempat di bawah arahan manajer Louis Van Gaal.
Muncul spekulasi bahwa pihak United siap meminjamkan pemain yang bersangkutan di musim depan agar karirnya tidak terhambat. PSV disebut sebagai salah satu klub yang berminat mendatangkan Januzaj dan siap untuk mewujudkan transfer tersebut.
Apabila pemain seperti Januzaj ingin bermain di Liga Champions bersama kami maka proses transfer sangat memungkinkan, ujar Brands kepada Tutto Juve.
Pemain berusia 20 tahun itu hanya bermain 26 kali di semua ajang kompetisi yang diikuti United musim ini.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Van Gaal: MU Kini Terlibat Balapan Tikus
Liga Inggris 3 Mei 2015, 17:03 -
Rekening Gol MU Macet, Van Gaal Mulai Khawatir
Liga Inggris 3 Mei 2015, 14:41 -
Gagal Ekseskusi Penalti, Van Gaal Ogah Salahkan Van Persie
Liga Inggris 3 Mei 2015, 14:25 -
Liga Inggris 3 Mei 2015, 05:00
-
Van Gaal Sebut Daftar Belanja MU Sudah Matang
Liga Inggris 3 Mei 2015, 04:40
LATEST UPDATE
-
Indonesia vs Bahrain: Duel Sengit Perebutan Tiket Piala Dunia 2026
Tim Nasional 24 Maret 2025, 02:07
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39