PSG Lempar Tawaran untuk Hazard
Editor Bolanet | 20 Mei 2014 09:52
- tak lama lagi akan secara resmi melempar penawaran senilai 50 juta poundsterling untuk mendapatkan winger , Eden Hazard.
Pemain asal Belgia tersebut sudah berulang kali dilaporkan akan pindah ke juara Ligue 1 itu, mengingat L'Equipe sebelumnya sudah mengeluarkan laporan bahwa raksasa Paris tetap menganggap Hazard sebagai buruan utama mereka di musim panas ini.
Menurut laporan lain dari The Mirror, PSG kini sudah menyiapkan dana besar guna memperlicin usaha mereka mendatangkan peraih gelar Chelsea's Player of the Year tersebut, usai melihat aksi impresif yang bersangkutan di Stamford Bridge sepanjang musim ini.
Hazard sendiri sukses mengakhiri Premier League musim 13/14 dengan mencetak 14 gol, yang juga sekaligus membuatnya menjadi top skorer The Blues. [initial]
(mir/rer)
Pemain asal Belgia tersebut sudah berulang kali dilaporkan akan pindah ke juara Ligue 1 itu, mengingat L'Equipe sebelumnya sudah mengeluarkan laporan bahwa raksasa Paris tetap menganggap Hazard sebagai buruan utama mereka di musim panas ini.
Menurut laporan lain dari The Mirror, PSG kini sudah menyiapkan dana besar guna memperlicin usaha mereka mendatangkan peraih gelar Chelsea's Player of the Year tersebut, usai melihat aksi impresif yang bersangkutan di Stamford Bridge sepanjang musim ini.
Hazard sendiri sukses mengakhiri Premier League musim 13/14 dengan mencetak 14 gol, yang juga sekaligus membuatnya menjadi top skorer The Blues. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Liga Inggris 19 Mei 2014, 22:44
-
Ketika Van Gaal dan Mourinho Bersama di Barca
Liga Inggris 19 Mei 2014, 21:53 -
Atletico: Kami Telah Terima Telepon Mourinho Terkait Courtois
Liga Spanyol 19 Mei 2014, 17:30 -
Atletico: Tak Ada Kesepakatan Dengan Chelsea Terkait Costa
Liga Spanyol 19 Mei 2014, 17:05 -
Hazard Tetap Jadi Buruan Utama PSG
Liga Inggris 19 Mei 2014, 14:32
LATEST UPDATE
-
Jadwal Lengkap BRI Liga 1 2024/2025
Bola Indonesia 22 Maret 2025, 07:53 -
Timnas Bahrain Sudah Tiba di Jakarta, Siap Tempur Hadapi Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 06:27
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39