Pro Kontra Sterling, Pakar Belanda Ejek 'Kebodohan' Hodgson
Editor Bolanet | 15 Oktober 2014 11:02
Sterling memantik 'perang' antara timnas dan klub kala mengaku kelelahan dan minta diparkir sebelum laga kontra Estonia akhir pekan kemarin. Dan Hodgson malah menuding manajer The Reds, Brendan Rodgers sudah salah menangani rotasi Sterling. Tapi Verheijen punya pendapat lain.
Menurut pria yang musim lalu sudah mengecam David Moyes karena penanganan buruknya pada Robin Van Persie di Manchester United, metode pemikiran soal kebugaran pemain Hodgson sudah kuno sebagaimana masih banyak dipikul para manajer Inggris lainnya.
Via Twitter, Verheijen mengulas panjang lebar bagaimana pemain muda dan eksplosif macam Sterling memang butuh waktu recovery fisik lebih panjang. Klaim itu sudah diajukan Rodgers, namun ditolak oleh Hodgson karena dianggap tak berdasar - membuat Verheijen kian sebal.
Dengan pengalaman dan pengetahuan tentang kebugaran fisik pemain, Verheijen tentu mengungkapkan opininya dengan dasar ilmiah. Dan ia lebih menghargai Rodgers yang dianggapnya lebih 'berpendidikan' ketimbang Hodgson. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Suarez: Saya Tinggalkan Liverpool Dengan Bahagia
Liga Spanyol 14 Oktober 2014, 17:49 -
Henderson: Jabatan Wakil Kapten Tak Ubah Diri Saya
Liga Inggris 14 Oktober 2014, 16:42 -
Liverpool Serius Bidik Sturgeon
Liga Inggris 14 Oktober 2014, 15:27 -
Utamakan Tim, Sikap Sterling Dipuji Legenda The Reds
Piala Eropa 14 Oktober 2014, 14:40 -
Sterling Ungkap Latihan Keras Pesepakbola Profesional
Liga Inggris 14 Oktober 2014, 13:55
LATEST UPDATE
-
Link Live Streaming Uruguay vs Argentina - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 22 Maret 2025, 03:30 -
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55 -
Thomas Tuchel Coret 3 Pemain Jelang Laga Inggris vs Albania, Siapa Saja?
Piala Eropa 21 Maret 2025, 23:04 -
5 Pemain Timnas Indonesia yang Bisa Meledak Saat Menghadapi Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 22:01
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39