Preview: Liverpool vs Swansea, Buru Konsistensi
Editor Bolanet | 17 Februari 2013 12:30
- Duel di Anfield, Minggu (17/2) malam ini akan menjadi duel dua tim yang tengah dilanda inkonsistensi. Ya, dan tengah berada dalam situasi yang sulit.
Bila Swansea hanya sekali meraih kemenangan dalam enam partai tandang, tuan rumah Liverpool juga nirkemenangan dalam tiga laga terakhirnya di Premier League.
Jelang laga tersebut, Liverpool juga tengah was-was menanti kabar terkait kondisi Daniel Sturridge. Mantan penyerang Chelsea ini sempat mengalami cedera pada bagian pahanya, meskipun diprediksi dapat tampil setidaknya tidak mulai awal pertandingan.
Kondisi yang sama juga dirasakan oleh Swansea. Leon Britton masih diragukan untuk fit pada laga ini setelah menderita cedera pergelangan kaki. Begitu pula dengan Chico Flores yang harus absen setidaknya hingga bulan depan.
Perkiraan susunan pemain
: Reina, Johnson, Agger, Skrtel, Enrique, Henderson, Allen, Lucas, Gerrard, Downing, Suarez
: Vorm, Rangel, Williams, Monk, Davies, Dyer, De Guzman, Ki, Hernandez, Routledge, Michu. (bola/dzi)
Bila Swansea hanya sekali meraih kemenangan dalam enam partai tandang, tuan rumah Liverpool juga nirkemenangan dalam tiga laga terakhirnya di Premier League.
Jelang laga tersebut, Liverpool juga tengah was-was menanti kabar terkait kondisi Daniel Sturridge. Mantan penyerang Chelsea ini sempat mengalami cedera pada bagian pahanya, meskipun diprediksi dapat tampil setidaknya tidak mulai awal pertandingan.
Kondisi yang sama juga dirasakan oleh Swansea. Leon Britton masih diragukan untuk fit pada laga ini setelah menderita cedera pergelangan kaki. Begitu pula dengan Chico Flores yang harus absen setidaknya hingga bulan depan.
Perkiraan susunan pemain
: Reina, Johnson, Agger, Skrtel, Enrique, Henderson, Allen, Lucas, Gerrard, Downing, Suarez
: Vorm, Rangel, Williams, Monk, Davies, Dyer, De Guzman, Ki, Hernandez, Routledge, Michu. (bola/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Rodgers: Sturridge Siap Bermain Lawan Swansea
Liga Inggris 16 Februari 2013, 07:00 -
Benitez Sebut Terry Alami Siklus Jahat
Liga Inggris 15 Februari 2013, 19:58 -
Rodgers Bela Penampilan Melempem Suarez
Liga Eropa UEFA 15 Februari 2013, 11:48 -
Rodgers: Liverpool Masih Punya Harapan
Liga Eropa UEFA 15 Februari 2013, 04:28 -
Highlights Europa League: Zenit 2-0 Liverpool
Open Play 15 Februari 2013, 03:38
LATEST UPDATE
-
Optimisme Timnas Bahrain Curi Poin di Jakarta
Tim Nasional 22 Maret 2025, 11:46 -
Krisis Bek Melanda Bahrain Jelang Lawan Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 11:15
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39