Preview: Aston Villa vs City, Jaga Asa Juara
Editor Bolanet | 3 Maret 2013 17:00
Kemenangan United jelas membuat City tidak memiliki pilihan lain selain menang pada laga kontra Aston Villa. Nampaknya ambisi tersebut akan mungkin bisa tercapai sebab tuan rumah akan tampil tanpa diperkuat sejumlah pemain pilarnya.
March Albringhton, Richard Dunne, Chris Herd dan Craig Gardner dipastikan tidak akan berada dalam skuad yang akan diturunkan oleh pelatih Paul Lambert. Pasalnya pemain tersebut masih harus berkutat dengan cedera yang mereka alami.
Akan tetapi, Villa bisa sedikit bernafas lega sebab Shay Given, Ron Vlaar dan Darren Bent sudah bisa dimainkan pada laga nanti.
Meski diunggulkan untuk meraup poin sempurna, The Citizens bukannya tampil masalah. Pelatih Roberto Mancini masih terus dipusingkan dengan cederanya dan Vincent Kompany.
Beruntung kondisi Gareth Barry dan Micah Richards sudah semakin membaik dan sudah bisa di masukkan ke dalam daftar pemain cadangan mereka.
Pemain anyar City, Jack Rodwell sepertinya akan kembali dimainkan oleh sang pelatih. Akan tetapi, kembali bagusnya performa Carlos Tevez sedikit membuat sang pelatih pusing dalam menentukan ujung tombak tim.
Perkiraan starting line up kedua tim:
Aston Villa: Guzan, Lowton, Baker, Clark, Bennett, Westwood, Delph, Wiemann, N'Zogbia, Agbonlahor, Benteke.
Manchester City: Hart, Zabaleta, K.Toure, Nastasic, Clichy, Rodwell, Garcia, Milner, Y. Toure, Silva, Aguero. (gl/bgn)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Raksasa Premier League Berlomba Rayu Julian Draxler
Liga Inggris 2 Maret 2013, 23:00 -
Ferguson: Siapa Beruntung? Kami Atau City?
Liga Inggris 2 Maret 2013, 20:00 -
City Kembali Tunjukkan Minat Pada Alexis Sanchez
Liga Inggris 2 Maret 2013, 07:15 -
Liga Champions 2 Maret 2013, 06:29
-
Musim Panas City Ingin Beli Eliaquim Mangala
Liga Inggris 1 Maret 2013, 12:07
LATEST UPDATE
-
Link Live Streaming Uruguay vs Argentina - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 22 Maret 2025, 03:30 -
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55 -
Thomas Tuchel Coret 3 Pemain Jelang Laga Inggris vs Albania, Siapa Saja?
Piala Eropa 21 Maret 2025, 23:04 -
5 Pemain Timnas Indonesia yang Bisa Meledak Saat Menghadapi Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 22:01
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39