Prestasi City Merosot Bukan Karena Pellegrini
Editor Bolanet | 18 April 2015 04:17
- Dalam hitungan Minggu, juara bertahan Premier League, Manchester City terjungkal dari posisi kedua menjadi peringkat empat. Peluang mempertahankan mahkota pun makin terkikis.
Tak cukup sampai di sana, performa City juga kerap tidak maksimal. Otomatis Manuel Pellegrini menjadi sasaran utama dari kritikan berbagai pihak.
Hal tersebut membuat Joe Hart pasang badan. Pada Sky Sports, kiper nomor satu Inggris itu menyatakan bahwa sesungguhnya para penggawa City lah yang bersalah.
Dalam beberapa pertandingan, penampilan kami mengecewakan Pellegrini dan kami sendiri menjadi cukup frustrasi karena kami merasa memiliki kualitas untuk mengalahkan siapa pun lawan kami namun kenyataannya tidak begitu.
Pellegrini memiliki prinsip-prinsip yang kami kerjakan, yang menjadi dasar latihan dan seperti yang saya katakan, kami membuatnya kecewa beberapa kali dalam hal tersebut.
Setelah tumbang di Old Trafford, City akan menjamu West Ham yang belakangan ini juga sedang bermasalah pada hari Minggu (19/04) besok. [initial]
(spm/dct)
Tak cukup sampai di sana, performa City juga kerap tidak maksimal. Otomatis Manuel Pellegrini menjadi sasaran utama dari kritikan berbagai pihak.
Hal tersebut membuat Joe Hart pasang badan. Pada Sky Sports, kiper nomor satu Inggris itu menyatakan bahwa sesungguhnya para penggawa City lah yang bersalah.
Dalam beberapa pertandingan, penampilan kami mengecewakan Pellegrini dan kami sendiri menjadi cukup frustrasi karena kami merasa memiliki kualitas untuk mengalahkan siapa pun lawan kami namun kenyataannya tidak begitu.
Pellegrini memiliki prinsip-prinsip yang kami kerjakan, yang menjadi dasar latihan dan seperti yang saya katakan, kami membuatnya kecewa beberapa kali dalam hal tersebut.
Setelah tumbang di Old Trafford, City akan menjamu West Ham yang belakangan ini juga sedang bermasalah pada hari Minggu (19/04) besok. [initial]
Update berita Premier League mu di sini
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Pellegrini Siap Pikul Kegagalan City
Liga Inggris 17 April 2015, 23:35 -
Pellegrini Anggap Isu Pemecatan Adalah Wajar
Liga Inggris 17 April 2015, 22:47 -
Pellegrini Tak Sakit Hati Dengan Spekulasi Klopp ke City
Liga Inggris 17 April 2015, 22:14 -
Survey Membuktikan, Lebih Dari Separuh Fans City Ingin Klopp
Liga Inggris 17 April 2015, 21:57 -
Lima Pilar City Absen Lawan West Ham
Liga Inggris 17 April 2015, 21:46
LATEST UPDATE
-
Indonesia vs Bahrain: Duel Sengit Perebutan Tiket Piala Dunia 2026
Tim Nasional 24 Maret 2025, 02:07 -
Palu Sudah Diketuk, Juventus Sahkan Pengangkatan Igor Tudor Usai Pecat Motta
Liga Italia 23 Maret 2025, 23:20
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39