Premier League Segera Bebas Dari Embel-embel Sponsor
Editor Bolanet | 5 Juni 2015 04:13
Seperti yang Bolaneters ketahui, Premier League kerap disebut juga dengan Barclays Premier League atau BPL karena Barclays sudah menjadi sponsor dari divisi teratas liga Inggris tersebut sejak 2004.
Menurut Sky Sports, sumber dari Premier League memastikan, nantinya strategi marketing yang digunakan tidak akan bertubrukan dengan kepentingan klub-klub yang tentunya mencari sponsor dengan cara masing-masing.
Bila melihat ke belakang, sebenarnya di musim perdana Premier League yaitu pada 1992-93 berjalan tanpa sponsor. Namun kemudian Carling masuk dan mengikat kontrak selama empat tahun. Setelah itu perusahaan tersebut menaikkan nilai kontrak kerja samanya hingga tiga kali lipat untuk perpanjangan empat tahun.
Barclaycard masuk dan memulai kerja sama pada tahun 2001 dengan masa kontrak tiga tahun. Secara berkala perpanjangan pun dilakukan hingga pada tahun 2012 kontrak untuk tiga tahun berikutnya bernilai 120 juta poundsterling.
Tetapi pada bulan Maret lalu mereka memberi indikasi untuk tidak memperpanjang kerja sama dengan Premier League selepas 2015-16. Jadi mulai musim depan, tanpa ada embel-embel Barclays, liga yang paling kompetitif itu akan disebut The Premier League. [initial]
Update berita Premier League mu di sini
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Mourinho Disebut Tergila-gila Pada Traore
Liga Inggris 4 Juni 2015, 23:39 -
Depay Optimis Bisa Cetak Banyak Gol Musim Depan
Liga Inggris 4 Juni 2015, 23:21 -
Vialli Yakin Mourinho Bisa Bangkitkan Falcao
Liga Inggris 4 Juni 2015, 22:42 -
Vertonghen Larang Spurs Jual Lloris
Liga Inggris 4 Juni 2015, 22:00 -
Fellaini Tak Keberatan Jadi Gelandang Bertahan
Liga Inggris 4 Juni 2015, 21:10
LATEST UPDATE
-
Chelsea Harus Bayar Rp100 Miliar Jika Batalkan Transfer Jadon Sancho
Liga Inggris 24 Maret 2025, 17:41 -
Gaji Igor Tudor di Juventus Terungkap
Liga Italia 24 Maret 2025, 17:12 -
Prediksi Timnas Indonesia vs Bahrain 25 Maret 2025
Tim Nasional 24 Maret 2025, 16:51 -
Semangat Membara Joey Pelupessy: Demi Garuda, juga Demi Keluarga!
Tim Nasional 24 Maret 2025, 16:27 -
Jadwal Pertandingan Pekan 23 NBA 2024/2025 di Vidio
Basket 24 Maret 2025, 16:20 -
Jadwal Siaran Langsung WorldSBK Portugal 2025 di Vidio, 28-30 Maret 2025
Otomotif 24 Maret 2025, 16:07 -
Prediksi Venezuela vs Peru 26 Maret 2025
Amerika Latin 24 Maret 2025, 15:59 -
Prediksi Kolombia vs Paraguay 26 Maret 2025
Amerika Latin 24 Maret 2025, 15:58
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10 -
Ayah dan Anak yang Bermain untuk Klub yang Sama: Ada Pelatih Timnas Indonesia
Editorial 24 Maret 2025, 11:44 -
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23