Pogba Akui Sudah Lama Dekati Lukaku
Rero Rivaldi | 8 Agustus 2017 08:30
Bola.net - - Paul Pogba mengaku sudah lama mencoba mendekati Romelu Lukaku dan membujuknya datang ke Manchester United, termasuk dengan mengadakan sebuah makan malam bersama, hingga akhirnya sang striker dibeli Setan Merah seharga 75 juta pounds.
Gelandang Prancis sudah lama menjadi kawan dekat pemain Belgia dan sering menghabiskan waktu liburan bersama di musim panas.
Dan rupanya Pogba sering berbicara soal kemungkinan Lukaku pindah ke Old Trafford, sebelum sang striker akhirnya benar-benar hengkang dari Everton menuju Manchester.
Pogba mengaku puas dengan kerja yang sudah ia lakukan di belakang layar untuk membantu klubnya.
Saya sudah lama mempersiapkan ini, ini adalah sesuatu yang memakan waktu lama, tutur Pogba di Copa 90.
Saya mengajaknya makan malam dan saya bicara dengannya soal itu. Saya harus bekerja keras, namun akhirnya dia ada di sini, dia bersama kami dan dia mencetak banyak gol.
Dia adalah pemain yang sudah mencetak banyak gol di Premier League dan bisa banyak membantu kami.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Mourinho Kini Akui Ingin Datangkan Bale ke MU
Liga Inggris 7 Agustus 2017, 23:46 -
MU Resmi Lepas Cameron Borthwick-Jackson
Liga Inggris 7 Agustus 2017, 17:57 -
Ronaldo Masuk Skuat Madrid Lawan United
Liga Spanyol 7 Agustus 2017, 17:36 -
Perusahaan Tiongkok Ini Bantah Akan Beli Saham MU
Liga Inggris 7 Agustus 2017, 17:00 -
Manchester United Dibeli Perusahaan Tiongkok?
Liga Inggris 7 Agustus 2017, 16:00
LATEST UPDATE
-
Jadwal Lengkap BRI Liga 1 2024/2025
Bola Indonesia 22 Maret 2025, 07:53 -
Timnas Bahrain Sudah Tiba di Jakarta, Siap Tempur Hadapi Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 06:27
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39