Podolski Berencana Tinggalkan Arsenal
Editor Bolanet | 2 Oktober 2014 21:17
- terancam kehilangan salah satu pemain depannya. Sebab, Lukas Podolski mengisyaratkan bahwa dirinya ingin segera hengkang demi mendapat jatah bermain lebih banyak.
Penyerang asal Jerman tersebut gabung Arsenal dari FC Koln pada tahun 2012 lalu. Sempat menjadi salah satu andalah The Gunners, belakangan ini ia justru lebih banyak menghangatkan bangku cadangan.
Pemain berusia 29 tahun itu hanya menjadi pemain cadangan dalam delapan laga terakhir Arsenal. Ia pun hanya diberi empat kali kesempatan turun sebagai pemain pengganti dari delapan laga tersebut.
Podolski pun tampaknya mulai merasa muak dengan keadaan tersebut. Ia pun menyatakan bahwa bila situasinya tak berubah, maka ia terpaksa mencari klub baru.
Saya sangat suka berkompetisi. Jika saya tak mendapatkan kesempatan untuk berkompetisi setiap pekan, maka perubahan harus dilakukan, serunya pada RTL Television. [initial]
(sm/dim)
Penyerang asal Jerman tersebut gabung Arsenal dari FC Koln pada tahun 2012 lalu. Sempat menjadi salah satu andalah The Gunners, belakangan ini ia justru lebih banyak menghangatkan bangku cadangan.
Pemain berusia 29 tahun itu hanya menjadi pemain cadangan dalam delapan laga terakhir Arsenal. Ia pun hanya diberi empat kali kesempatan turun sebagai pemain pengganti dari delapan laga tersebut.
Podolski pun tampaknya mulai merasa muak dengan keadaan tersebut. Ia pun menyatakan bahwa bila situasinya tak berubah, maka ia terpaksa mencari klub baru.
Saya sangat suka berkompetisi. Jika saya tak mendapatkan kesempatan untuk berkompetisi setiap pekan, maka perubahan harus dilakukan, serunya pada RTL Television. [initial]
Kabar Arsenal Lainnya:
- Rapor Disiplin Arsenal Memburuk di Eropa
- 'Welbeck Akan Cetak Gol Lebih Banyak Dari Falcao'
- Wenger Bicara Wojciech Szczesny dan Penalti Galatasaray
- 'Terlalu Cepat Bandingkan Welbeck Dengan Henry'
- Abou Diaby Mengaku Siap Jadi Gelandang Bertahan
- Kieran Gibbs Puji Performa Danny Welbeck
- Bantai Galatasaray, Mertesacker Pede Sambangi Stamford Bridge
- Pers Inggris Tabur Puja-puji Bagi Welbeck
- Ljungberg: Wenger Manajer Serba Bisa
- Penalti Terbanyak UCL, Madrid Lewati Barcelona
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ljungberg: Wenger Adalah Legenda
Liga Inggris 1 Oktober 2014, 22:46 -
Cari Klub Baru, Tiote Isyaratkan Pilih Arsenal
Liga Inggris 1 Oktober 2014, 20:12 -
Gibbs Ingin Arsenal Kembali ke Jalur Kemenangan di Eropa
Liga Champions 1 Oktober 2014, 18:53 -
Eks Chelsea Ini Yakin Arsenal Akan Takluk di Stamford Bridge
Liga Inggris 1 Oktober 2014, 18:31 -
Khedira Bisa Tuju Arsenal atau Chelsea Gratis
Liga Spanyol 1 Oktober 2014, 14:24
LATEST UPDATE
-
Jadwal Lengkap BRI Liga 1 2024/2025
Bola Indonesia 22 Maret 2025, 07:53 -
Timnas Bahrain Sudah Tiba di Jakarta, Siap Tempur Hadapi Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 06:27
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39