Pochettino Minta Tottenham Tak Takut Arsenal
Afdholud Dzikry | 5 November 2016 12:15
Bola.net - - Pelatih Tottenham Hotspur, Mauricio Pochettino meminta anak asuhnya untuk memulihkan kepercayaan diri dan tak takut saat melawan Arsenal akhir pekan ini.
Tottenham akan bertamu ke markas Arsenal, Emirates Stadium dalam tajuk derby London Utara, Minggu (6/11) malam. Pertandingan ini diprediksi akan berlangsung sengit dan keras.
Namun Spurs tengah berada dalam momen negatif akhir-akhir ini. Kegagalan mereka menang dalam enam pertandingan terakhir di semua kompetisi menjadi penyebabnya. Sementara tim tuan rumah Arsenal justru tengah menikmati periode positif dengan hanya tiga kali gagal menang dalam 15 pertandingan yang mereka belum terkalahkan.
Benar bahwa mungkin kami tak terlalu percaya diri seperti melawan Manchester City. Sepakbola adalah tentang emosi dan saat anda menang, menang, menang, anda berada di puncak emosi dan level mental, ujarnya seperti dikutip Standard.
Tapi sekarang adalah tes bagus untuk kami, untuk mencoba mengubah dinamika. Kami ada di momen yang sulit, tapi sejujurnya, saya senang bisa memiliki momen semacam itu untuk belajar dan berkembang, dan itu tak membuat saya takut, tandasnya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Harry Kane Siap Teror Gawang Arsenal
Liga Inggris 4 November 2016, 21:52 -
Robbie Savage Prediksi Arsenal Kalahkan Tottenham
Liga Inggris 4 November 2016, 20:07 -
Harry Kane Dianggap Mirip Eks Bomber MU Ini
Liga Inggris 4 November 2016, 19:18 -
Prediksi Arsenal vs Tottenham Hotspur 6 November 2016
Liga Inggris 4 November 2016, 17:00 -
Data dan Fakta Premier League: Arsenal vs Tottenham
Liga Inggris 4 November 2016, 16:58
LATEST UPDATE
-
Dani Pedrosa Jagokan Marc Marquez Tembus 100 Kemenangan di MotoGP Tahun Ini Juga
Otomotif 21 Maret 2025, 17:32 -
Andai Rajin Latihan, Eden Hazard Bisa Sehebat Ronaldo atau Messi!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 16:30 -
Tekanan di Pundak Patrick Kluivert Saat Timnas Indonesia Jumpa Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 16:23 -
Prediksi Jerman vs Italia 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:59 -
Prediksi Portugal vs Denmark 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:58 -
Prediksi Prancis vs Kroasia 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:57
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39