Pochettino Juga Menarik Perhatian Chelsea
Editor Bolanet | 19 Februari 2016 07:48
Sosok asal Argentina kini membawa Tottenham terpaut dua angka dari pemimpin klasemen sementara Leicester City.
Kehebatannya dalam mengembangkan pemain muda di Spurs membuat ada banyak klub tertarik untuk meminangnya musim depan, termasuk Manchester United.
Namun menurut laporan yang diturunkan oleh ESPN belum lama ini, Pochettino juga menarik perhatian Chelsea, yang juga tengah menggelar negosiasi dengan Antonio Conte, Massimiliano Allegri, dan Diego Simeone.
Chelsea sendiri hingga kini masih terus mencari manajer permanen untuk menggantikan Jose Mourinho yang dipecat di bulan Desember. Klub saat ini ditukangi oleh bos interim asal Belanda, Guus Hiddink. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Van Persie Frustrasi di Turki, Chelsea Siap Menampung?
Liga Inggris 18 Februari 2016, 23:28 -
Lima Klub Tujuan Zlatan Ibrahimovic di Premier League
Editorial 18 Februari 2016, 14:41 -
Ini Saran Rio Ferdinand Bila Chelsea Ingin Singkirkan PSG
Liga Champions 18 Februari 2016, 14:31 -
Sampaoli Punya Peluang Besar Tangani Chelsea
Liga Inggris 18 Februari 2016, 12:09 -
Blanc Puji Performa Verratti Saat Kalahkan Chelsea
Liga Champions 18 Februari 2016, 12:03
LATEST UPDATE
-
Optimisme Timnas Bahrain Curi Poin di Jakarta
Tim Nasional 22 Maret 2025, 11:46 -
Krisis Bek Melanda Bahrain Jelang Lawan Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 11:15 -
Hasil Lengkap dan Klasemen Pembalap Formula 1 2025
Otomotif 22 Maret 2025, 10:51 -
Update Klasemen Pembalap Formula 1 2025
Otomotif 22 Maret 2025, 10:49
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39